Shin Tae-yong Sebut Laga Kontra Laos Menjadi Penampilan Terburuk Marselino Ferdinan, Dikartu Merah dan Timnas Indonesia Gagal Menang

Bola.net - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memberikan penilaian kepada Marselino Ferdinan ketika bermain melawan Laos. Ia tidak puas dengan penampilan gelandang berumur 20 tahun ini.
Bahkan, Shin Tae-yong tidak segan melabelkan performa Marselino sebagai yang terburuk. Marceng, panggilannya memang membuat kesalahan fatal saat menghadapi Laos.
Marselino diganjar kartu merah oleh wasit Hiroki Kasahara pada menit ke-69. Ia mengantongi kartu kuning kedua lantaran melepaskan tekel keras kepada pemain Myanmar.
Marselino sebelumnya telah mendapatkan kartu kuning pada menit ke-40 imbas melanggar pemain Myanmar. Usai kejadan itu, pesepak bola Oxford United ini malah bermain kasar.
Pernyataan Shin Tae-yong
Marselino kembali tampil sejak menit awal untuk Timnas Indonesia di Piala AFF 2024. Namun ia tidak banyak berkontribusi untuk Skuad Garuda hingga diusir keluar.
"Performa Marselino hari ini terburuk," ujar Shin Tae-yong dalam sesi jumpa pers usai laga.
Tiga gol Timnas Indonesia dibuat oleh Kadek Arel pada menit ke-12 serta brace Ferarri ke-18 dan ke-72. Skuad Garuda harus kehilangan Marselino Ferdinan pada menit ke-69 yang menerima kartu kuning kedua.
Lebih lanjut, tiga gol Laos berasal dari Phousomboun Panyavong pada menit ke-9, Phathana Phommathep ke-13, dan Peter Phanthavong. Laos bermain spartan sepanjang pertandingan.
Marselino dipastikan absen membela Timnas Indonesia menghadapi Vietnam. Lanjutan Grup B Piala AFF 2024 itu bakal berlangsung di Stadion Viet Tri, Viet Tri pada Minggu (15/12).
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tahan Imbang Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laos Catatkan Rekor Baru
Tim Nasional 12 Desember 2024, 22:37
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Laos: Muhammad Ferarri
Tim Nasional 12 Desember 2024, 22:24
LATEST UPDATE
-
Diskon Tiket Pesawat untuk Natal dan Tahun Baru, Penerbangan Dimulai 22 Desember 2025
News 17 November 2025, 14:35
-
Nestapa Pecco Bagnaia, Akui 2025 Musim Terburuknya di MotoGP: Tapi Saya Nggak Boleh Marah!
Otomotif 17 November 2025, 14:31
-
Italia Dibantai Norwegia di San Siro, Ini Pengakuan Pahit Locatelli
Piala Dunia 17 November 2025, 13:23
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Apakah Portugal Lebih Baik Tanpa Cristiano Ronaldo? Ini Jawaban Roberto Martinez
Piala Dunia 17 November 2025, 12:12
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Las Vegas 2025 di Vidio, 21-23 November 2025
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Otomotif 17 November 2025, 11:47

-
Akhirnya! Lisandro Martinez Bakal Comeback di MU Pekan Ini?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR