
Bola.net - - Tim nasional (Timnas) Indonesia U-22 akan berpartisipasi di Kualifikasi Piala Asia U-23. Luis Milla, selaku pelatih Timnas U-22 telah menetapkan bakal memboyong 24 pemain di ajang tersebut.
Kualifikasi Piala Asia akan digelar mulai 19 hingga 23 Juli 2017. Ajang itu bakal dilaksanakan di Bangkok, Thailand. Di sana, skuat Merah Putih tergabung di dalam grup H. Grup tersebut dihuni oleh rival Indonesia yakni Malaysia, lalu Thailand dan Mongolia.
Menurut rencana, Timnas U-22 akan terbang ke Bangkok pada hari Selasa (11/7/2017) besok. Mereka akan langsung terbang dari Denpasar, Bali.
Dari 24 nama yang dipanggil, tidak terdapat nama striker naturalisasi asal Belanda, Ezra Walian. Ezra terpaksa absen karena sebelumnya mengalami sakit akibat terkena virus Salmonella.
Berikut daftar 24 pemain pilihan Luis Milla:
: Kurniawan Kartika Ajie, Moch Diky Indriyana, Satria Tama.
: Gavin Kwan, Bagas Adi, Andy Setyo Nugroho, Hansamu Yama Pranata, Putu Gede Juni Antara, Osvaldo Haay, Ryuji Utomo, Rezaldi Hehanusa, Ricky Fajrin Saputra.
: Miftahul Hamdi, Evan Dimas Darmono, Hanif Abdurrauf Sjahbandi, Muhammad Hargianto, Gian Zola, Febri Hariyadi, Septian David Maulana, Asnawi Mangkualam Bahar, Saddil Ramdani.
: Marinus Mariyanto Wanewar, Yabes Roni Malaifani, Ahmad Nur Hardianto.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indonesia Masuk Grup Berat di Sepakbola SEA Games 2017
Tim Nasional 9 Juli 2017, 09:09
-
Ezra Walian Masih Berpeluang Ikut SEA Games
Tim Nasional 2 Juli 2017, 16:01
-
PSSI Hapus Regulasi Pemain U-23 di Liga 1 Karena Alasan Ini
Bola Indonesia 29 Juni 2017, 16:00
-
Striker Timnas Malaysia U-22 Remehkan Indonesia di SEA Games
Tim Nasional 29 Juni 2017, 12:00
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR