Pelatih Timnas Indonesia U-23, Aji Santoso, mengatakan jika TC tahap pertama sudah dirampungkan. Kemudian, TC kedua akan berlangsung sekitar dua pekan, di Karawaci, Tangerang, 20 Maret hingga 6 April 2014.
"Dalam TC tahap kedua tersebut, akan ada beberapa uji coba. Baik itu dalam ataupun luar negeri. Nantinya, pemain Timnas U-23 yang mengikuti seleksi tahap pertama akan dipertahankan hingga 50-65 persen. Karena itu, kami terus mencari pemain lainnya. Sekarang pun, kami masih terus mencari pola permainan tepat untuk diterapkan. Salah satunya, melalui kesempatan uji coba," kata sosok kelahiran Kepanjen, Malang, Jawa Timur, 6 April 1970 tersebut.
"Akan ada banyak pemain baru yang kami beri kesempatan. Hingga TC tahap keempat, masih ada pemain yang promosi dan degradasi. Sedangkan TC tahap kelima, berlangsung pada bulan Juli. Dalam kondisi tersebut, tim ditargetkan sudah terbentuk," terang mantan pelatih klub Persik Kediri, Persebaya Surabaya, Putra Samarinda, Persema Malang dan Persebaya Surabaya tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-23 Dijadwalkan Jalani Training Center Lima Kali
Tim Nasional 12 Maret 2014, 19:11
-
Aji Santoso Puas Dengan Penampilan Garuda Muda
Tim Nasional 5 Maret 2014, 23:36
-
Aji Santoso Janjikan Garuda Muda Tampil Lebih Agresif
Tim Nasional 5 Maret 2014, 19:36
-
Ganyang Malaysia, Inilah Strategi Timnas U-23
Tim Nasional 5 Maret 2014, 11:23
-
Jajal Malaysia, Timnas U-23 Diminta Tunjukkan Permainan Terbaik
Bola Indonesia 5 Maret 2014, 10:58
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR