Bola.net - - Pelatih Interim Inter Milan, Stefano Vecchi percaya bahwa timnya berada dalam kondisi yang kurang bagus jelang laga kontra Southampton dini hari nanti. Vecchi menyebut timnya berada dalam kondisi yang kurang stabil usai pemecatan Frank De Boer.
Beberapa hari yang lalu Inter Milan resmi memecat De Boer dari kursi pelatih Nerrazurri. Pelatih asal Belanda itu dinilai gagal memberikan peningkatan performa yang signifikan bagi La Beneamata setelah mendapat rangkaian hasil buruk baik di Serie A maupun di Liga Europa.
Vecchi yang ditunjuk menjadi pelatih interim Inter percaya lawatan mereka ke Saint Mary Stadium kali ini akan menjadi laga yang berat. "Saya sudah pernah bekerja dengan beberapa pemain ini sebelumnya, namun menyiapkan mereka untuk pertandingan Europa League membawa tekanan tersendiri bagi kami" beber Vecchi kepada Sportsmole.
"Saya tidak tahu apa yang akan terjadi nanti. Saat ini saya pelatih Inter Milan dan saya berterima kasih kepada Direktur Olahraga Piero Ausillio yang sudah memberikan saya kesempatan"
"Hal yang terpenting bagi kami adalah pertandingan besok malam. Saya tidak mau berandai-andai terlalu jauh. Kami sering membicarakan tentang masa depan, namun kita hidup di hari ini dan anda memutuskan yang berikutnya pada hari esok" tandas pelatih muda Inter Milan tersebut.
Baca Juga:
- Ranocchia: Pemain Inter Ingin Balas Dendam setelah Pemecatan De Boer
- Marcelino dan Pereira Masuk Kandidat Pelatih Anyar Inter Milan
- Leonardo: Saya Bukan Pilihan Tepat Untuk Inter
- Agen De Boer: Perlakuan Inter Milan Tak Sopan
- Frank de Boer Dipecat, Sang Agen Pelit Komentar
- De Boer Dipecat Inter, Ini Kata Saudara Kembarnya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Southampton: Inter Milan Sulit Ditebak
Liga Eropa UEFA 3 November 2016, 15:00
-
Kontra MU, Fenerbahce Belum Tentu Mainkan Van Persie
Liga Eropa UEFA 3 November 2016, 12:51
-
Kontra Southampton, Tekanan Ada di Pihak Inter
Liga Eropa UEFA 3 November 2016, 10:39
-
Mourinho: Darmian Bisa Gantikan Valencia
Liga Eropa UEFA 3 November 2016, 09:25
-
Rojo: Van Persie Pemain yang Luar Biasa
Liga Eropa UEFA 3 November 2016, 08:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR