Kedua tim akan saling jumpa di leg pertama babak 16 besar Europa League di Anfield dan MU membutuhkan kemenangan untuk selangkah lebih maju dalam mewujudkan impian mereka menjadi juara dan lolos ke Liga Champions musim depan.
"Saya kira, di berbagai kesempatan, 20 menit pertama bakal sulit," tutur Smalling menurut Express.
"Namun Anda ingin unggul cepat, tidak peduli siapapun lawan Anda. Bagi saya, contohnya adalah para striker. Di awal-awal laga, Anda ingin terus dominan."
"Pertandingan kali ini amat dinantikan oleh banyak pemain. Ketika anda melewati garis putih yang ada di atas lapangan, saya kira emosi bisa membuat anda terlena dan saya harap itu bisa membuat kami bermain lebih baik nanti." [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU dan Liverpool Rebutan Bakat Sensasional dari Jerman
Liga Inggris 10 Maret 2016, 23:34
-
Ibrahimovic Mungkin ke Chelsea, Bukan MU
Liga Inggris 10 Maret 2016, 22:59
-
Demi Prestasi Tim, MU Diminta Beli Bale
Liga Inggris 10 Maret 2016, 22:15
-
MU Siap Gaet Pogba Kembali pada Musim Panas
Liga Inggris 10 Maret 2016, 21:37
-
Pengakuan Ferdinand: Pique Bek Terbaik Dunia
Liga Inggris 10 Maret 2016, 21:34
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR