
Bola.net - Fenerbahce dan Anderlecht akan berjumpa di leg pertama play-off fase gugur Liga Europa 2024/2025. Pertandingan UEL antara Fenerbahce vs Anderlecht ini dijadwalkan kick-off Jumat, 14 Februari 2025, jam 00.45 WIB, live streaming di Vidio.
Dalam empat laga kandangnya di fase liga, Fenerbahce cuma sekali menang, yakni dengan skor 2-1 ketika menjamu Union St Gilloise pada matchday 1. Setelah itu, mereka imbang 1-1 dengan Manchester United, kalah 0-2 dari Athletic Bilbao, dan imbang 0-0 dengan Lyon.
Di lain pihak, Anderlecht cukup apik saat main tandang. Mereka tercatat menang 2-1 atas Real Sociedad, imbang 1-1 dengan RFS, menang 2-1 atas Slavia Praha, dan cuma kalah sekali, yaitu 0-2 dari Viktoria Plzen.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Fenerbahce vs Anderlecht

Kompetisi: Liga Europa 2024/2025
Pertandingan: Fenerbahce vs Anderlecht
Stadion: Sukru Saracoglu Stadium
Hari, tanggal: Jumat, 14 Februari 2025
Jam: 00.45 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI Fenerbahce vs Anderlecht
Fenerbahce (4-2-3-1): Egribayrat; Osayi-Samuel, Skriniar, Amrabat, Kostic; Fred, Szymanski; Talisca, Tadic, Saint-Maximin; En-Nesyri.
Pelatih: Jose Mourinho.
Anderlecht (4-3-3): Coosemans; Sardella, Hey, Adryelson, Augustinsson; Verschaeren, Dendoncker, Stroeykens; Hazard, Dolberg, Huerta.
Pelatih: David Hubert.
Head to Head Fenerbahce vs Anderlecht
4 pertemuan terakhir
08/11/18 Fenerbahce 2-0 Anderlecht (Liga Europa)
25/10/18 Anderlecht 2-2 Fenerbahce (Liga Europa)
30/08/07 Anderlecht 0-2 Fenerbahce (Kualifikasi Liga Champions)
16/08/07 Fenerbahce 1-0 Anderlecht (Kualifikasi Liga Champions).
5 pertandingan terakhir Fenerbahce (M-S-M-M-M)
26/01/25 Fenerbahce 3-2 Goztepe (Super Lig)
31/01/25 Midtjylland 2-2 Fenerbahce (Liga Europa)
02/02/25 Fenerbahce 3-2 Rizespor (Super Lig)
06/02/25 Fenerbahce 5-0 Erzurumspor FK (Piala Turki)
09/02/25 Alanyaspor 0-2 Fenerbahce (Super Lig).
5 pertandingan terakhir Anderlecht (M-K-K-S-M)
27/01/25 Anderlecht 4-1 Mechelen (Jupiler Pro League)
31/01/25 Anderlecht 3-4 Hoffenheim (Liga Europa)
03/02/25 Gent 1-0 Anderlecht (Jupiler Pro League)
07/02/25 Antwerp 2-2 Anderlecht (Piala Belgia)
09/02/25 Anderlecht 2-0 Antwerp (Jupiler Pro League).
Klasemen Liga Europa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Fenerbahce vs Anderlecht - Liga Europa/UEL
Liga Eropa UEFA 13 Februari 2025, 21:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Anderlecht 14 Februari 2025
Liga Eropa UEFA 13 Februari 2025, 08:18
-
Ragnar Oratmangoen Main 30 Menit, FCV Dender Come Back Kalahkan Anderlecht 3-2
Liga Eropa Lain 28 Desember 2024, 04:45
-
Link Live Streaming Real Sociedad vs Anderlecht - Liga Europa
Liga Eropa UEFA 3 Oktober 2024, 20:49
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR