Bola.net - - Jose Mourinho memberikan pujian besar kepada Wayne Rooney yang barusan mencatatkan rekor baru. Gol Rooney ke gawang Feyenoord membuatnya menjadi pencetak gol terbanyak Manchester United di kancah Eropa.
Rooney kini memiliki rekor 39 gol di kancah Eropa, lebih tinggi dari pemilik rekor sebelumnya; Ruud van Nistelrooy. Namun Mou lebih senang karena penampilan Rooney dalam pertandingan tadi memang bagus.
"Pencapaian Rooney memang luar biasa, tentu saja. tapi performanya memang berorientasi tim," puji Mourinho seperti dilansir FourFourTwo.
Mourinho merasa senang karena timnya sudah bermain dengan arah yang sudah terlihat. Salah satu buktinya adalah meski sudah unggul, namun para penggawa Setan Merah tetap bermain menyerang dan meraih kemenangan besar.
"Kami sudah menunjukkan arah permainan yang jelas meski sudah unggul 1-0. Kami terus ingin mencetak gol dan berada di posisi di depan mereka. Kami sadar situasinya secara umum, ada beberapa klub yang memiliki poin yang saya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal Ini Kecam Mourinho Yang Tak Respek Pada Wenger
Liga Inggris 25 November 2016, 21:39
-
Anderson: MU Selalu Yang Nomor Satu
Liga Inggris 25 November 2016, 20:14
-
Anderson Bangga Pernah Perkuat MU
Liga Inggris 25 November 2016, 19:36
-
Eks Gelandang MU Ini Ejek Gerrard Yang Pensiun Tanpa Trofi Liga
Liga Inggris 25 November 2016, 19:02
-
Ferdinand Terkesima Dengan Duet Pogba dan Carrick
Liga Inggris 25 November 2016, 18:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR