
Bola.net - AC Milan akan ditantang wakil Norwegia, Bodoe/Glimt, di babak kualifikasi ketiga Liga Europa 2020/21, Jumat (25/9/2020). Pertandingan ini akan digelar di San Siro, Milan.
Milan belum terhadang. Sejak pramusim, pasukan Stefano Pioli memenangi semua pertandingan yang telah mereka mainkan.
Di uji coba, Milan mengalahkan Novara 4-2, Monza 4-1, Vicenza Virtus 5-1, dan Brescia 3-1. Di kualifikasi kedua Liga Europa, Milan menekuk Shamrock Rovers 2-0 lewat gol-gol Zlatan Ibrahimovic dan Hakan Calhanoglu.
Setelah itu, Milan menang 2-0 menjamu Bologna dalam laga pertamanya di Serie A musim. Ibrahimovic kembali menunjukkan bahwa, meski sudah tidak lagi muda, dia tetap pemain penting bagi Milan. Dia memborong dua gol kemenangan ke gawang Bologna.
Bodoe/Glimt sampai di babak ini setelah mengalahkan Kauno Zalgiris 6-1 dan FC Zalgiris 3-1, yang dua-duanya merupakan wakil Lithuania. Namun, langkah Bodoe/Glimt sepertinya bakal terhenti di kota Milan.
Perkiraan Susunan Pemain

Milan (4-2-3-1): Donnarumma; Calabria, Kjaer, Gabbia, Hernandez; Kessie, Bennacer; Castillejo, Calhanoglu, Saelemaekers; Ibrahimovic.
Pelatih: Stefano Pioli.
Bodoe/Glimt (4-3-3): Haiklin; Konradsen, Lode, Holbraten, Bjorkan; Fet, Berg, Saitnes; Zinckernagel, Boniface, Hauge.
Pelatih: Kjetil Knutsen.
Prediksi Skor

Dua tim ini belum pernah bertemu sebelumnya. Bagi Bodoe/Glimt, laga kontra Milan jelas laga terbesar dalam sejarah mereka. Mereka bakal bermain lepas dan tanpa beban.
Meski begitu, Milan tetap lebih difavoritkan menang. Hanya saja, Milan sepertinya takkan meraihnya dengan mudah.
Prediksi skor akhir: AC Milan 2-1 Bodoe/Glimt.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Bek AC Milan, Leo Duarte Positif COVID-19
- Giulia Pastore, Wanita Cantik di Samping Sandro Tonali
- MU Menang, Greenwood Gemilang, Fans: Lebih Hebat dari Timo Werner
- Eric Bailly Tampil Solid, Fans MU: Bek Sentral Terbaik Kami
- Manchester United Kalahkan Luton, Netizen: Penalti Adalah Kunci
- Presenter Cantik Italia Ini Adalah Teman Mendiang Davide Astori
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi West Brom vs Chelsea 26 September 2020
Liga Inggris 24 September 2020, 16:03
-
Prediksi Brighton vs Manchester United 26 September 2020
Liga Inggris 24 September 2020, 16:01
-
Prediksi AC Milan vs Bodoe/Glimt 25 September 2020
Liga Eropa UEFA 24 September 2020, 10:59
-
Prediksi Shkendija vs Tottenham 25 September 2020
Liga Eropa UEFA 24 September 2020, 09:48
-
Prediksi Bayern Munchen vs Sevilla 25 September 2020
Liga Champions 23 September 2020, 16:03
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR