Dini hari nanti, Jumat (08/03), mentalitas Internazionale kembali diuji kala bertandang ke White Hart Lane guna melakoni leg pertama 16 besar Liga Europa.
Sadar dengan performa Bale yang tengah naik daun dan terus tersorot media, Strama mengaku tak khawatir dengan pemain Timnas Wales tersebut. Namun, ia juga tahu bahwa Andre Villas-Boas adalah orang di balik kesuksesan Spurs di musim ini.
"Saya pikir Tottenham tidak hanya kuat secara fisik, melainkan kualitas. Villas-Boas sukses meracik strategi yang pas untuk timnya dan saya meyakini dia akan menjadi salah satu pelatih terbaik di dunia seperti Jose Mourinho." ungkap Strama seperti dilansir Gazzetta dello Sport.
"Selain itu, Gareth juga ancaman -- dia bahkan salah satu pemain terkomplit di eropa. Bisa dibilang, Bale cukup krusial untuk timnya. Tapi salah jika kita terlalu fokus kepada satu pemain, karena Tottenham adalah tim yang kuat. Namun, saya tekankan sekali lagi, ini laga Spurs-Inter, bukan Bale-Inter." pungkasnya.[initial]
Defoe Dukung Bale Ulangi Hattricknya ke Gawang Inter
Preview: Tottenham vs Inter, Bale Dalam Sorotan
Data dan Fakta Liga Europa: Tottenham vs Inter
Editorial - 10 Pencetak Gol Terbanyak UCL Sejauh Ini (gds/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Defoe Tantang Wilshere Taruhan Lagi
Liga Inggris 7 Maret 2013, 22:30
-
Bolatainment 7 Maret 2013, 17:35

-
Spurs ke UCL, Bale Siap Tolak Barca dan Madrid
Liga Champions 7 Maret 2013, 15:45
-
10 Prediksi Di 10 Pekan Terakhir Liga Premier Inggris
Editorial 7 Maret 2013, 15:26
-
Defoe: Ini Skuad Terbaik Spurs Sepanjang Masa
Liga Eropa UEFA 7 Maret 2013, 15:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR