Pencapaian Spurs musim ini memang terbilang lebih baik dari sebelumnya. Kendati tidak berlaga di Liga Champions, tapi keberhasilan mereka menembus babak 16 besar Liga Europa, plus merangsek ke posisi tiga Premier League jelas bukan langkah yang mudah.
Komentar tersebut muncul, menyusul atmosfer positif yang dimiliki The Lily White usai mengalahkan Arsenal dalam laga derby London utara. Bagi Defoe, kondisi tim saat ini adalah yang terbaik, semenjak ia tiba di White Hart Lane pada 2004.
"Saya sudah berada di sini selama beberapa tahun dan menurut saya, dalam hal spirit, kali ini adalah yang terbaik. Getaran di tempat latihan begitu fantastis," tutur pemain 30 tahun itu.
"Setiap orang bekerja keras dan meskipun cedera, para pemain berupaya keras agar lekas pulih. Mental kemenangan itulah yang membantu kami untuk terus maju, ketika sesuatu tak berjalan sesuai rencana. Itu adalah hal positif yang kami miliki, dan saya harus katakan bahwa ini adalah skuad terbaik selama saya di sini."
Dini hari nanti Tottenham akan kembali berlaga di Liga Europa. Di leg pertama babak 16 besar kali ini, mereka akan berhadapan dengan Internazionale Milan di London. (espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Defoe Tantang Wilshere Taruhan Lagi
Liga Inggris 7 Maret 2013, 22:30
-
Bolatainment 7 Maret 2013, 17:35

-
Spurs ke UCL, Bale Siap Tolak Barca dan Madrid
Liga Champions 7 Maret 2013, 15:45
-
10 Prediksi Di 10 Pekan Terakhir Liga Premier Inggris
Editorial 7 Maret 2013, 15:26
-
Defoe: Ini Skuad Terbaik Spurs Sepanjang Masa
Liga Eropa UEFA 7 Maret 2013, 15:00
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR