
Bola.net - Top skor Liga Europa 2022-2023 terbaru, Jumat 12 Mei 2023. Memasuki babak semifinal, persaingan pencetak gol terbanyak di liga kasta dua Eropa ini juga berlangsung seru
Balapan top skor Liga Europa selalu menarik. Meski tidak selevel Liga Champions, kompetisi ini pun menyuguhkan duel pemain-pemain terbaik di sepak bola Eropa.
Berkaca pada edisi sebelumnya, gelar top skor biasanya diraih oleh perwakilan pemain dari tim yang jadi juara. Musim 2021-2022 lalu, gelar top skor direbut oleh pemain Rangers, james Tavernier yang membungkus total 7 gol.
Kini, tersisa empat tim yang masih bertanding di babak semifinal Liga Europa, yaitu: AS Roma, Bayer Leverkusen, Juventus, dan Sevilla.
Sayangnya, melihat situasi sekarang, sepertinya sulit mengharapkan perubahan pada daftar pencetak gol sementara. Berikut daftar top skor Liga Europa 2022-2023 terbaru, Jumat 12 Mei 2023.
Daftar lengkap top skor Liga Europa 2022/23 terbaru
Rashford dan Boniface untuk sementara memimpin daftar top skor Liga Europa musim ini, tapi keduanya sudah tidak lagi bermain. Berikut selengkapnya:
6 gol
Marcus Rashford (Man United)
Victor Boniface (Union SG)
5 gol
Santiago Gimenez (Feyenoord)
4 gol
Lorenzo Pellegrini (AS Roma)
Vitor Oliveira (Braga)
Wissam Ben Yedder (AS Monaco)
Paulo Dybala (AS Roma)
Robin Knoche (Union SG)
Youssef En-Nesyri (Sevilla)
Angel Di Maria (Juventus)
3 gol
Anastasios Bakasetas (Trabzonspor)
Cody Gakpo (PSV)
Rick (Ludogorets)
Gustav Isaksen (Midtjylland)
Michael Gregoritsch (Freiburg)
Martin Terrier (Rennes)
Joey Veerman (PSV)
Daftar lengkap top assist Liga Europa 2022/23 terbaru
Tidak hanya persaingan top skor yang seru, top assist juga menarik untuk diperhatikan. Berikut selengkapnya:
4 assists
Anastasios Bakasetas (Trabzonspor)
Evander (Midtjylland)
Loc Lapoussin (Union SG)
Lorenzo Pellegrini (AS Roma)
Teddy Teuma (Union SG)
3 assists
Tammy Abraham (AS Roma)
Bruno Fernandes (Man United)
Ludovic Blas (Nantes)
Cody Gakpo (PSV)
Juan Miranda (Real Betis)
Rossi (Fenerbahce)
Blas (Nantes)
Miranda (Betis)
Rekap hasil semifinal Liga Europa (Leg 1)
AS Roma 1-0 Leverkusen
(Eduardo Bove 62')
Juventus 1-1 Sevilla
(Youssef En-Nesyri 26', Federico Gatti 90+7')
Jadwal semifinal Liga Europa (Leg 2)
Jumat, 19 Mei 2023
02:00 WIB | Sevilla vs Juventus
02:00 WIB | Leverkusen vs AS Roma
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tidak Jadi Cabut, Angel Di Maria Bakal Bertahan di Juventus?
Liga Italia 12 Mei 2023, 19:40
-
4 Penggawa Juventus yang Tampil Oke Saat Menahan Imbang Sevilla
Liga Eropa UEFA 12 Mei 2023, 16:23
-
Juventus Rilis Jersey Home Musim 2023/2024, Bikin Auto Ganteng!
Liga Italia 12 Mei 2023, 16:08
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR