Hasil PLN Mobile Proliga 2024: Menang 3-0, Jakarta STIN BIN Terlalu Tangguh buat Jakarta Garuda Jaya

Bola.net - Jakarta STIN BIN melawan Jakarta Garuda Jaya dalam lanjutan putaran 1 PLN Mobile Proliga 2024 seri Palembang, Sabtu (11/5/2024). STIN BIN terlalu tangguh buat Garuda Jaya. Mereka menang 3-0.
Pada set pertama, STIN BIN menang 25-16. Pada set kedua, STIN BIN menang 25-20. Di set ketiga, mereka menang 25-14.
STIN BIN sekarang sudah mengoleksi 13 poin. Mereka pun masih nyaman memimpin klasemen PLN Mobile Proliga 2024.
Dua Pertandingan Lain PLN Mobile Proliga 2024 Hari Ini

STIN BIN vs Garuda Jaya merupakan pertandingan terakhir yang digelar hari ini. Sebelumnya, ada dua pertandingan lain.
Jakarta Bhayangkara Presisi menundukkan Kudus Sukun Badak melalui pertandingan empat set dengan skor 3-1.
Jakarta Bhayangkara sempat tertinggal setelah kalah dari Kudus Sukun di set pertama. Mereka kalah 23-25.
Namun, Jakarta Bhayangkara mampu bangkit dan membalikkan keadaan. Jakarta Bhayangkara menang 25-14 di set kedua, serta menang masing-masing 25-19 di set ketiga dan set keempat.
Setelah itu, Jakarta Popsivo Polwan mengalahkan Jakarta Livin Mandiri. Jakarta Popsivo Polwan menang tiga set langsung. Mereka menang 25-19, 25-21, dan 25-21.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR