Live Streaming Perebutan Tempat Ketiga Voli Putri Kapolri Cup 2023 Sultra cs Kaltim di Moji dan Vidio Hari Ini

Bola.net - Live streaming voli putri Kapolri Cup 2023 antara Sulawesi Tenggara vs Kalimantan Tim hari ini, Jumat 1 September 2023. Laga perebutan tempat ketiga ini disiarkan langsung Moji dan live streaming di Vidio.
Sejak 30 Agustus 2023 kemarin, sudah digelar babak semifinal. Empat tim dari masing-masing kategori, baik putra maupun putri berjibaku memperebutkan tiket ke final.
Hasilnya, dua tim dari masing-masing sektor berhak lolos ke final. Sementara itu, tim yang kalah dari kategori putra maupun putri bakal bertanding di laga perebutan tempat ketiga.
Jadwal Pertandingan dan Live Streaming
Pertandingan: Sulawesi Tenggara vs Kalimantan Timur
Venue: GOR Pangsuma, Pontianak
Jadwal: Jumat, 1 September 2023
Jam: 15.30 WIB
Siaran langsung: Moji
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik tautan ini
Jadwal Final Four Voli Putri Kapolri Cup 2023
Rabu, 30 Agustus 2023
- 15:30 WIB - Kalimantan Barat 3-0 Sulawesi Tenggara - Moji, Vidio
- 17:45 WIB - Jawa Timur 3-1 Kalimantan Timur - Moji, Vidio
Jumat, 1 September 2023
- 15:30 WIB - Sulawesi Tenggara vs Kalimantan Timur (Perebutan Tempat Ketiga) - Moji, Vidio
Sabtu, 2 September 2023
- 15.30 WIB - Kalimantan Barat vs Jawa Timur (Final) - Moji, Vidio
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR