
Meski begitu, JPE belum bisa memastikan lolos ke babak final. Pasalnya, saat ini JPE baru mengumpulkan sembilan poin.
JPE sendiri tertinggal dua poin dari pemimpin klasemen, Jakarta Elektrik PLN yang sudah mengantongi 11 poin. Untuk lolos ke babak selanjutnya, JPE harus menyingkirkan Gresik Petrokimia yang sudah mengumpulkan tiga poin.
"Dengan kemenangan 3-2 ini kami dapat dua poin. Tapi kami masih belum aman karena masih ada dua pertandingan lagi," ujar pelatih JFE, Risco Herlambang kepada wartawan usai pertandingan.
"Kalau Gresik Petrokimia kalah tentu kami bisa lolos ke final," tambahnya.
JPE sendiri bakal menghadapi Gresik Petrokimia, Sabtu (7/5) besok. Kemudian pada pertandingan terakhir, anak asuh Risco itu akan berhadapan dengan Jakarta Elektrik PLN, Minggu (8/5). (fit/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tersingkir di Final Four, Popsivo Targetkan Peringkat Tiga
Voli 6 Mei 2016, 23:38
-
Menang Lawan Popsivo, Jakarta Pertamina Energi Belum Aman
Voli 6 Mei 2016, 21:21
-
Animo Penonton Pertamina Proliga 2016 Membludak di Yogyakarta
Voli 6 Mei 2016, 20:23
-
Tim Voli Jakarta Pertamina Energi Telan Kekalahan
Voli 1 Mei 2016, 12:08
-
Tim Voli Putri Jakarta Pertamina Energi Sikat Popsivo PGN
Olahraga Lain-Lain 30 April 2016, 08:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR