
Bola.net - Angel Di Maria terpilih menjadi pemain terbaik dari laga penyisihan Grup A Copa America 2021 yang mempertemukan Argentina versus Paraguay di Estadio Nacional de Brasilia, Selasa (22/6/2021) pagi WIB.
Argentina sukses memenangi laga ini dengan skor 1-0. Gol tunggal kemenangan Argentina diciptakan oleh Alejandro Gomez pada awal babak pertama. Paraguay mencoba untuk mencari gol penyeimbang, tetapi usaha mereka gagal membuahkan hasil.
Berkat hasil ini, Argentina untuk sementara nyaman duduk di puncak klasemen Grup A dengan poin 7, sedangkan Paraguay menempati peringkat ketiga dengan poin 3.
Con una asistencia magistral 🎩, Ángel Di María 🇦🇷 fue el Jugador del Partido 👏 #VibraElContinente #CopaAmérica pic.twitter.com/GpAXPkCnQE
— Copa América (@CopaAmerica) June 22, 2021
Performa Impresif Angel Di Maria
Meski tak mencatatkan namanya di papan sko, Di Maria tampil impresif sepanjang 81 menit ia berada di atas lapangan sebelum digantikan Angel Correa.
Di Maria berperan besar dalam proses terciptanya gol Gomez. Sayap asal PSG itu memberikan umpan terobosan ciamik yang tinggal diselesaikan Gomez menjadi gol.
Selain itu, Di Maria juga kerap menebar ancaman terhadap pertahanan Paraguay lewat aksi individunya. Wajar jika Conmebol memilih Di Maria sebagai pemain terbaik dari laga ini.
Sumber: Conmebol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Copa America 2021: Argentina 1-0 Paraguay
Open Play 22 Juni 2021, 09:30 -
Man of the Match Argentina vs Paraguay: Angel Di Maria
Amerika Latin 22 Juni 2021, 09:25 -
Hasil Copa America 2021 Argentina vs Paraguay: Skor 1-0
Amerika Latin 22 Juni 2021, 08:55 -
Jadwal dan Link Streaming Argentina vs Paraguay di Vidio dan Indosiar
Amerika Latin 22 Juni 2021, 04:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Liverpool 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:08 -
Oliver Glasner Tidak akan Pikir Dua Kali untuk Gabung MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:52 -
Inilah Deretan Laga yang Harus Dijalani Liverpool Tanpa Alisson
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:51 -
Prediksi Inter Milan vs Cremonese 4 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:48 -
Didesak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Begini Respon FIFA
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 10:40 -
Hasil FP1 MotoGP Mandalika 2025: Luca Marini dan Honda Catat Waktu Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 10:40 -
Misteri Senne Lammens di MU: Sebenarnya Kiper Utama atau Pelapis Sih?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:36 -
Mengapa Transfer Robert Lewandowski ke AC Milan Tak Semudah yang Dibayangkan?
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:35
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR