Seperti yang dikabarkan sebelumnya, usai laga antara Brasil dan Kolombia yang berakhir 0-1, Neymar mendapat kartu kuning kedua setelah terlibat pertikaian dengan Jeison Murillo. Neymar pun terancam bakal absen dalam beberapa laga selanjutnya di Copa America 2015.
Bagi Alves ini adalah satu hal yang sangat mengecewakan. Pasalnya, rekannya tersebut tak seharusnya mendapat kartu merah ketika laga tersebut telah selesai.
"Ini adalah kesalahan wasit. Mereka tahu, dia [Neymar] memang memiliki personalitas seperti itu. Bahkan kartu kuning pertama yang ia terima adalah keputusan salah." kata Alves pada TV Globo.
"Mereka harus berhenti menganggap diri mereka sebagai pihak protagonis. Mereka hanya bertugas menjadi wasit dalam pertandingan." Alves mengingatkan.[initial]
(goal/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lagi, Aksi Neymar Ini Buat Bek Kolombia Geregetan
Open Play 18 Juni 2015, 16:59
-
Legenda Kolombia: Neymar Adalah Kebohongan untuk Sepakbola
Amerika Latin 18 Juni 2015, 15:14
-
Video Kericuhan Brasil vs Kolombia Berujung Kartu Merah Neymar
Open Play 18 Juni 2015, 12:36
-
Willian: Wasit Harus Lindungi Neymar
Amerika Latin 18 Juni 2015, 12:03
-
Neymar: Wasit Tak Pernah Bela Saya
Amerika Latin 18 Juni 2015, 11:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR