Ini adalah kemenangan kedua Tomsak (2-0) atas Fever sepanjang musim reguler 2013-2014. Dari total pertemuan kedua tim di pentas WNBL Indonesia, Tomsak unggul 5-4.
Center Tomsak Jacklien Ibo mendominasi laga ini dengan mengemas 24 poin, 9 rebound, dan 3 block. Kontribusi penting juga diberikan oleh kapten tim Wulan Ayuningrum. Bermain dengan minute play 38:14, ia mencetak 14 poin, 8 assist, 5 rebound, dan 5 block.
Menyusul tambahan poin dari kemenangan ini, Tomsak makin kokoh bertengger di puncak klasemen sementara dengan koleksi 21 poin dari 11 laga. Sementara Fever yang baru menjalani 9 laga, berada di urutan ketiga dengan koleksi 15 poin. (wnbl/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jacklien Ibo Cetak 24 Poin, Tomang Sakti Jinakkan Fever
Basket 25 April 2014, 18:43
-
Sritex Dragons Kembali Tundukkan Merah Putih Predators
Basket 25 April 2014, 18:30
-
Tundukkan Pacific, Satria Muda ke Puncak Klasemen
Basket 24 April 2014, 20:35
-
Ary Chandra Cetak Rekor Baru, Pelita Jaya Gilas Pacific
Basket 22 April 2014, 20:45
-
Derby Jakarta, Tomang Sakti Bekuk Merah Putih Predators
Basket 22 April 2014, 20:35
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR