
Bola.net - Jadwal siaran langsung pertandingan bola basket NBA 2024/2025 Pekan 17 yang berlangsung pada 10-14 Februari 2025. Seluruh pertandingan dapat disaksikan secara eksklusif melalui layanan OTT Vidio.
Saat ini, Cleveland Cavaliers masih memimpin klasemen Wilayah Timur dengan rekor 43-10, sementara Oklahoma Thunder tetap kokoh di puncak klasemen Wilayah Barat dengan catatan 43-9.
Salah satu laga menarik pekan ini adalah pertemuan antara Toronto Raptors dan Philadelphia 76ers. 76ers berusaha bangkit setelah mengalami tiga kekalahan beruntun dan hanya meraih 12 kemenangan dari 17 laga terakhir. Di sisi lain, Raptors harus bermain tanpa RJ Barrett yang dalam pemulihan gegar otak setelah kepalanya terbentur lapangan dalam laga kontra LA Clippers.
Pertandingan lain yang tak kalah seru adalah duel Golden State Warriors dan Dallas Mavericks. Mavericks, yang saat ini berada di peringkat 8 klasemen Wilayah Barat dengan rekor 28-25, akan berusaha mempertahankan keunggulan mereka atas Warriors yang berada di peringkat 9 dengan catatan 27-26.
Jadwal Pertandingan Pekan 17 NBA 2024/2025

Rabu, 12 Februari 2025
- 07.00 WIB - Raptors vs 76ers
- 10.00 WIB - Grizzlies vs Suns
Kamis, 13 Februari 2025
- 08.00 WIB - Heat vs Thunder
- 09.30 WIB - Warriors vs Mavericks
- 10.30 WIB - Grizzlies vs Clippers
Jumat, 14 Februari 2025
- 08.00 WIB - Kings vs Pelicans
- 08.30 WIB - Thunder vs Timberwolves
Nonton NBA di Vidio
Catat jadwal live streaming NBA Season 2024/25 dengan klik tautan ini.
Jangan lupa tonton live streaming NBA eksklusif hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv, bisa juga dengan mengunjungi situs Vidio.com.
Segera unduh aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket 'Premier Platinum' atau 'Diamond' untuk nonton berbagai macam konten olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Inggris sepuasnya bebas iklan.
Penulis: Muhammad Disha Brahmana Putra
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Pekan 17 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 11 Februari 2025, 14:33
-
Doncic Debut! Lakers Hancurkan Jazz 132-113
Basket 11 Februari 2025, 14:09
-
Stephen Curry Memimpin Warriors Tundukkan Bucks dengan Skor 125-111
Basket 11 Februari 2025, 12:45
-
Kemenangan Mengejutkan! Jazz Tumbangkan Warriors 131-128
Basket 6 Februari 2025, 14:35
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 17 November 2025, 09:34

-
Italia Dibantai Norwegia 1-4, Gattuso Minta Maaf: Omongan Saja Tidak Cukup Lagi!
Piala Dunia 17 November 2025, 08:07
-
Pengakuan Jujur Gattuso: Mental Italia Hancur, Takut Main, dan Sangat Mengkhawatirkan!
Piala Dunia 17 November 2025, 07:48
-
Prediksi Belanda vs Lithuania 18 November 2025
Piala Dunia 17 November 2025, 06:46
-
Prediksi Jerman vs Slovakia 18 November 2025
Piala Dunia 17 November 2025, 06:45
-
Kesal Saat Ditarik Keluar, Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel!
Piala Dunia 17 November 2025, 05:47
-
Man of the Match Italia vs Norwegia: Erling Haaland
Piala Dunia 17 November 2025, 05:19
-
Hasil Italia vs Norwegia: Haaland Menggila, Azzurri Tumbang 1-4 di San Siro
Piala Dunia 17 November 2025, 04:51
-
Man of the Match Azerbaijan vs Prancis: Malo Gusto
Piala Dunia 17 November 2025, 04:20
-
Man of the Match Albania vs Inggris: Harry Kane
Piala Dunia 17 November 2025, 04:18
-
Hasil Azerbaijan vs Prancis: Les Bleus Balikkan Keadaan Lewat Tiga Gol Babak Pertama
Piala Dunia 17 November 2025, 02:12
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR