
Danilo Gallinari mencetak 17 poin dan enam rebound, sedangkan Kenneth Faried menyumbang 14 poin dan 11 rebound untuk Nuggets, yang memenangi tiga dari empat pertandingan terakhir mereka.
Clippers memasuki lapangan setelah menang 107-96 atas Utah Jazz pada hari Minggu (30/12). Tujuh belas kemenangan beruntun menjadikan mereka sebagai tim ketiga dalam sejarah NBA yang memiliki rekor menang-kalah 16-0. Rekor tak terkalahkan mereka itu terpanjang dalam kompetisi NBA sejak Boston Celtics memenangi 19 laga berurutan pada 15 November-23 Desember 2008.
Dalam laga melawan Nuggets ini, Clippers tidak pernah memimpin sejak kuarter pertama dan pelatih Vinny Del Negro mengatakan timnya tidak mampu berkutik. Timnya hanya sukses memasukkan 38,5 persen lemparan. Mereka juga hanya sukses memasukkan 13 dari 29 lemparan bebas. Dua pemain Clippers, Blake Griffin dan Eric Bledsoe bermain keras dan menyumbang masing-masing 12 poin.
"Saya salut pada Nuggets. Mereka membuat kami tidak berkutik," kata Del Negro, "Mereka lebih cepat dari kami. Mereka tampil lebih bagus dari yang pernah kami lakukan pada pertandingan sebelumnya," tutupnya. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stoudemire Kembali, Knicks Gagal Libas Blazers
Basket 2 Januari 2013, 18:50
-
Kemenangan Beruntun Clippers Berakhir di Tangan Nuggets
Basket 2 Januari 2013, 16:45
-
Tendang Sessions, Wade Dilarang Bermain Satu Laga
Basket 28 Desember 2012, 16:45
-
Lakukan Pelanggaran Keras, Howard Didenda Rp 338 Juta
Basket 28 Desember 2012, 16:30
-
Cedera Jari, Felton Absen Bela Knicks Enam Pekan
Basket 28 Desember 2012, 16:05
LATEST UPDATE
-
Manchester City vs Chelsea: Siapa Unggul di Catatan Head to Head?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 16:05
-
Nonton Live Streaming Borneo FC vs PSM Makassar Hari Ini di BRI Super League
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 16:01
-
John Herdman Unggul dari Shin Tae-yong dan Kluivert dalam Rataan Kemenangan
Tim Nasional 3 Januari 2026, 15:57
-
Mengapa Chelsea Pertimbangkan Liam Rosenior sebagai Pelatih Baru
Liga Inggris 3 Januari 2026, 15:35
-
Breaking News! John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 3 Januari 2026, 15:24
-
Daftar Pemain Voli Putra Medan Falcons Tirta Bhagasasi di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 14:58
-
Reaksi Manajer Premier League atas Kepergian Mendadak Enzo Maresca dari Chelsea
Liga Inggris 3 Januari 2026, 14:17
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43























KOMENTAR