Dengan kemenangan tersebut Miami secara keseluruhan menang 4-3 dalam pertandingan final yang menggunakan sistem tujuh kali pertemuan (best of seven).
Kemenangan Miami tidak terlepas dari permainan gemilang andalan mereka LeBron James yang menyumbang 37 angka dan 12 rebound, serta didukung oleh Dwayne Wade yang mencetak 23 angka.
Dari 23 lemparan James, 12 diantaranya menghasilkan angka termasuk lima kali lemparan tiga angka dari sepuluh kali usaha lemparan yang mengantar Miami untuk merebut gelar NBA ketiga kalinya.
San Antonio yang mengejar gelar juara untuk kelima kalinya, sebenarnya diambang sukses Selasa lalu, sebelum Miami diluar dugaan bangkit sebelumnya akhirnya memenangi pertarungan setelah melalui perpanjangan waktu dan memaksa pemenang harus ditentukan sampai pertemuan ketujuh.
Spurs yang bertarung di kandang lawan, mengawali pertarungan secara meyakinkan dan sempat memimpin dengan selisih keunggulan sampai tujuh angka pada kuarter pertama.
LeBron James jadi MVP
Keunggulan tersebut berhasil dipertahankan sampai dengan selisih tiga angka sampai akhir kuarter ketiga, sebelum tuan rumah akhirnya bangkit pada menit-menit terakhir.
Tim Duncan tampil sebagai topskor dengan mencetak 24 angka dan 12 rebound, disusul rekannya Kawhi Leonard yang menyumbang 19 angka.
Ketat pertarungan untuk memperebutkan gelar juara tersebut membuat harga tiket membubung mencapai 30.000 dolar AS (sekitar Rp291 juta) di tingkat calo. (reu/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kompas TV Tayangkan NBL Indonesia All-Star 2013
Basket 21 Juni 2013, 21:15
-
Repeat! Miami Heat Pertahankan Mahkota Juara NBA
Basket 21 Juni 2013, 12:40
-
Kalahkan Spurs, Heat Paksakan Laga Ketujuh di Final NBA
Basket 19 Juni 2013, 17:21
-
Denver Nuggets Gaet General Manager Anyar
Basket 18 Juni 2013, 17:20
-
Parker Cetak 26 Poin, Spurs Kembali Bekuk Heat
Basket 17 Juni 2013, 17:25
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR