Pernyataan tersebut disampaikan oleh Bonucci di sela-sela konferensi pers laga Italia vs Portugal beberapa hari yang lalu. "Saat kami memulai Piala Dunia bersama Prandelli, kondisi begitu berbeda dari seharusnya," ucap bek Juventus itu seperti dikutip Italian Football.
"Apa yang dikatakan oleh Antonello itu benar. Kami terlalu membuang banyak waktu untuk melakukan tes dan menganalisa, kami menghabiskan banyak waktu pagi kami di depan layar monitor," imbuhnya.
Menurut pemain 28 tahun itu, sebagai sebuah tim, mereka harus banyak menghabiskan waktu bersama di atas lapangan. "Kami tidak punya banyak waktu untuk mengerti satu sama lain. Sebagai sebuah tim, sudah seharusnya kami menghabiskan banyak waktu di atas lapangan." tutup Bonucci.
Italia sendiri tidak mampu berbicara banyak di ajang Piala Dunia 2014 Brasil lalu. Mereka harus puas mengakhiri turnamen di peringkat ketiga dari hasil satu kali menang dan dua kali kalah.[initial]
(if/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tevez Sudah Katakan Tidak Pada Liverpool
Liga Inggris 16 Juni 2015, 18:16
-
Boca Juniors Benarkan Pihaknya Terbang ke Chile Demi Tevez
Amerika Latin 16 Juni 2015, 16:10
-
Koke: Untuk Pemain Seumurannya, Pogba Luar Biasa
Liga Italia 16 Juni 2015, 14:15
-
Pilih Barca, City Terancam Gagal Dapatkan Pogba
Liga Inggris 16 Juni 2015, 14:03
-
Juventus Lirik Bek Sayap Monaco
Liga Italia 16 Juni 2015, 14:02
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR