Layaknya pesepakbola profesional manapun, Drogba juga berharap membawa negaranya meraih prestasi di level Internasional. Menurutnya, menjuarai Piala Afrika di tahun ini akan melengkapi prestasi karir sepakbolanya.
"Saya sangat berharap The Elephants meraih Piala Afrika di tahun ini. Para pemain, termasuk saya, telah menantikan hal itu sejak lama, dan akan sangat menyenangkan bila kita meraihnya." ungkap Drogba seperti di situs resmi Fifa.
Drogba juga meminta rekan-rekan setimnya untuk melupakan kegagalan meraih Piala Afrika di tahun lalu, kala melawan Zambia di Final tahun 2012.
"Saya harap para pemain melupakan kegagalan mereka di final tahun lalu, dan mengambil pelajaran. Di tahun ini, kami telah membuktikan karakter dan kekuatan Pantai Gading yang sebenarnya." pungkas mantan pemain Chelsea tersebut.[initial]
Fail - 8 Kegagalan Transfer Terbesar Arsene Wenger
Fun Editorial - Kesebelasan Pemain Botak Terbaik Sepanjang Masa (fifa/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson: Ashley Cole Layak Dapat Respek
Piala Dunia 1 Februari 2013, 22:59
-
Kompany Diperkirakan Absen Hingga Tiga Pekan
Liga Inggris 1 Februari 2013, 22:15
-
Azpilicueta: Demba Ba Fokus Menangkan Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2013, 20:37
-
Drogba Berhasrat Bawa Pantai Gading Raih Piala Afrika
Bola Dunia Lainnya 1 Februari 2013, 16:45
-
Bertrand: Saya Banyak Belajar Bersama Benitez
Liga Inggris 1 Februari 2013, 16:10
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR