
Bola.net - Bek San Jose Earthquakes Florian Jungwirth menceritakan pengalaman yang menurutnya lucu kala bertemu skuat LA Galaxy yang masih diperkuat Zlatan Ibrahimovic.
Striker legendaris asal Swedia tersebut memperkuat Galaxy selama dua musim. Namun setelah itu ia tak melanjutkan kerjasamanya dengan klub MLS tersebut.
Pada Januari 2020 kemarin setelah kontraknya habis, ia balik ke Italia untuk memperkuat mantannya, AC Milan. Namun selain Milan, ada sejumlah klub lain yang juga tertarik merekrutnya.
Jungwirth sudah memperkuat Earthquakes sejak tahun 2017. Ia pernah berkesempatan berduel dengan Ibrahimovic dkk.
Pengalaman Lucu
Florian Jungwirth bertemu Zlatan Ibrahimovic untuk pertama kalinya pada tahun 2018. Ia pun sangat mengenang laga itu karena sangatlah kocak.
"Saya pikir itu pada tahun 2018 ketika kami bermain di Stanford melawan Zlatan untuk pertama kalinya - dan ia seperti benar-benar menghina semua rekan satu timnya," kata Jungwirth dalam sesi tanya jawab di Twitter, seperti dilansir Goal International.
"Selama 90 menit - ia meneriaki semua orang. Itu lucu," serunya.
Semua Pemain Takut
Florian Jungwirth menambahkan, saat itu semua pemain LA Galaxy terlihat ketakutan pada Zlatan Ibrahimovic. Ini juga dianggapnya begitu menggelitik.
"Semua orang sangat takut padanya dan saya hanya tertawa karena semua orang seperti anak kecil. Mereka seperti, 'Ayah, bisakah saya mengambil sesuatu darimu?'"
Ketika ditanya apakah ia memiliki pertengkaran dengan Ibrahimovic, Jungwirth mengungkapkan bahwa ia sengaja menghindari ketegangan karena ia merasa hal itu mendorong Ibrahimovic bermain ke tingkat yang lebih tinggi.
"Ia diam terhadap kami - saya tidak mengatakan apa-apa," katanya.
(goal international)
Baca Juga:
- Kengerian Latihan Bareng Zlatan Ibrahimovic, Luke Shaw: Anda Bisa Dibunuh Kalau tak Serius!
- AC Milan 2010/2011: Scudetto Terakhir Sebelum Juventus Menguasai Serie A
- Bertahan di Milan, Pindah, atau Gantung Sepatu? Ini Jawaban Zlatan Ibrahimovic
- Buku-Buku Sepak Bola Ini Bisa Jadi Teman Anda Menjalani Isolasi di Tengah Pandemi Virus Corona
- Sedih, Klub Serie C Ini Batal Rekrut Ibrahimovic Gara-gara Virus Corona
- Musim Panas 2006, Ancelotti Inginkan Ibrahimovic di AC Milan
- Leeds Pernah Coba Bujuk Ibrahimovic Sebelum Merapat ke Milan
- Ini Tampilan Starting XI Barcelona Jika Berisikan Para Pemain yang Gagal Bersinar di Camp Nou
- Ibrahimovic tak Punya Masa Depan di Milan Jika Rangnick Datang ke San Siro
- Ibrahimovic Adalah Striker Terbaik AC Milan dalam 1 Dekade Terakhir, Statistik Membuktikan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan 2010/2011: Scudetto Terakhir Sebelum Juventus Menguasai Serie A
Liga Italia 8 April 2020, 13:30
-
Kabar Baik, Daniel Maldini Sudah Sehat dari Virus Corona
Liga Italia 4 April 2020, 08:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR