New York City yang diperkuat beberapa pesohor sepak bola Eropa seperti Andoni Iraola, Andrea Pirlo dan David Villa kalah dengan skor 3-2 atas Monreal.
Dua gol New York City dicetak oleh David Villa dan Thomas Mc Namara. Sementara tiga gol kemenangan Monreal masing-masing hasil kreasi Dominic Oduro dan dua gol Ignacio Piatti.
"Itu sangat sulit untuk masuk di saat anda sedang mengejar permainan karena kami perlu mendapatkan dampak langsung dan kami mencoba untuk memaksakannya kerena kami perlu mencetak gol, sehingga kami kadang-kadang bermain terlalu terburu-buru," kata Lampard usai laga.
"Itu kesulitan biasa," tegasnya.
Pada laga debutnya ini, Lampard tidak bermain penuh selama 90 menit. Ia masuk lapangan pada menit ke-69 saat menggantikan Andrew Jacobson. Saat itu New Yor City dalam posisi tertinggal 2-1. [initial]
Baca Ini Juga
- Latihan Perdana, Pirlo Langsung Pukau Fans NYCFC
- Pirlo: New York City Sebuah Tantangan Besar
- Pirlo Beberkan Alasan Tinggalkan Juventus
- Reaksi Para Wanita Terhadap Pirlo Dahulu dan Sekarang
- Dovizioso Sebut Kemenangan Masih Target Realistis
- Lampard Menyesal Perpanjang Kontrak di City
- Salam Perpisahan Buffon Untuk Pirlo
- Yes Pirlo, Yes Party!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
New York City Kalah di Laga Debut Frank Lampard
Bola Dunia Lainnya 2 Agustus 2015, 21:18
-
Lampard: Pirlo Eksekutor Pertama di New York City
Lain Lain 8 Juli 2015, 05:13
-
Pirlo Dinanti Gaji Tinggi di New York City
Liga Italia 23 Juni 2015, 21:37
-
David Villa Siap Sambut Pirlo di New York City FC
Liga Italia 22 Juni 2015, 12:46
-
Kehangatan Dua Legenda Spanyol di Piala US
Open Play 20 Juni 2015, 23:23
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR