Neymar terlibat perselisihan dengan bek Ponte Preta Arthur beberapa saat menjelang turun minum. Santos dan Ponte Preta bertanding dalam lanjutan Liga Paulista Brasil.
Wasit menilai kedua pemain bersalah karena terlibat pertengkaran dan menghukum mereka dengan kartu merah. Neymar menilai hukuman itu tidak pantas karena pertengkaran merupakan hal yang biasa dalam sepakbola.
"Saya tak tahu apa yang terjadi. Kami berebut bola, saya ditendang dan lalu diberi kartu merah. Kami berdua seharusnya tidak diusir. Saat ini sepakbola menjadi sangat membosankan bagi pemain, suporter dan penonton televisi," ujar Neymar.
Santos akhirnya kalah 1-3 dalam pertandingan itu. Pelatih Santos Muricy Ramalho tak mau mengomentari keputusan wasit dan memilih menasehati Neymar agar tak terlalu mudah terpancing provokasi lawan. (idp/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar: Sepakbola Jadi Membosankan
Bola Dunia Lainnya 18 Februari 2013, 21:25
-
Neymar Bantah Rumor Kepindahannya ke Bayern
Bola Dunia Lainnya 13 Februari 2013, 04:21
-
Dante: Neymar Bertanya Padaku Tentang Bayern
Liga Eropa Lain 10 Februari 2013, 18:30
-
'Barca Bisa Menangkan Segalanya, Bersama Neymar'
Liga Spanyol 10 Februari 2013, 16:30
-
Berapa Harga Neymar? 160 Juta Euro
Bola Dunia Lainnya 8 Februari 2013, 22:40
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR