
Meski tak bermain di partai kompetitif sejak Oktober 2013 silam, namun Nesta kembali dari 'mati suri' dan menerima pinangan Chennaiyin di mana di klub tersebut ada kompatrionya, Marco Materazzi yang bertindak sebagai player-manager.
"Juara Piala Dunia 2006 akan bergabung dengan klub menggantikan striker yang cedera, John Mendoza." demikian pernyataan kedatangan Nesta yang dikeluarkan oleh Chennaiyin lewat akun Twitter resmi mereka.
#VanakkamNesta #CHE #LetsFootball pic.twitter.com/gVpap2PMEU
— Chennaiyin FC (@ChennaiyinFC) November 28, 2014
Selain Nesta dan Materazzi, Chennaiyin yang dimiliki oleh tokoh perfilman Bollywood, Abishek Bachan itu juga diperkuat oleh Elano, Mikael Silvestre, hingga Eric Djemba-Djemba.
Nesta menyusul beberapa bintang veteran sepakbola dunia yang terlebih dahulu menginjakkan kakinya di India seperti Alessandro Del Piero, David Trezeguet, dan beberapa pemain lainnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Susul Bintang Lainnya, Nesta Resmi Merumput di ISL
Bola Dunia Lainnya 29 November 2014, 15:51
-
Nesta Ralat Keputusan Pensiunnya?
Bola Dunia Lainnya 27 November 2014, 20:19
-
Nesta Yakin Conte Akan Bantu Balotelli
Piala Eropa 12 November 2014, 09:17
-
Ronaldinho, Dari Gremio, Calcio Hingga Meksiko
Open Play 10 September 2014, 16:03
-
Tanpa Conte, Nesta Yakin Serie A Lebih Seimbang
Liga Italia 16 Juli 2014, 23:34
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR