Bertarung di ajang International Champions Cup 2015, Minggu (26/7), MU berhasil mengalahkan Barca dengan skor cukup telak, 3-1. Tiga gol Setan Merah dihasilkan oleh Wayne Rooney, Jesse Lingard dan Adnan Januzaj.
Kemenangan itu jelas membuat Van Gaal senang. Ia senang dengan keseimbangan permainan yang ditunjukkan anak-anak asuhnya. Akan tetapi, ia juga menyebut kemenangan itu didapat dengan bantuan dewi Fortuna.
"Keseimbangan tim adalah hal yang paling penting," tutur Manajer asal Belanda ini.
"Tahun lalu kami menang atas juara Liga Champions, Real Madrid. Sekarang kami menang lawan Barcelona, jadi kemenangan itu memang memungkinkan. Tapi, kami juga mendapatkan sedikit keberuntungan. Tiga bola hasil sepakan lawan mengenai mistar, namun saya senang dengan performa kami," serunya pada situs resmi klub. [initial]
Baca Juga:
- Michael Carrick Di Incar Newcastle United dan Inter Milan
- Van Gaal Ingin De Gea Bertahan
- Kalah Lawan MU, Enrique Keluhkan Kondisi Lapangan
- Luis Enrique Ambil Sisi Positif Dari Kekalahan Lawan MU
- PSG Berharap Di Maria Tidak Berubah Pikiran
- Van Gaal Sanjung Adnan Januzaj
- Enrique: Bersama Van Gaal, MU Bisa Raih Treble
- Puas Dengan Musim Lalu, Blind Akan Berikan Yang Terbaik Untuk Van Gaal
- Van Persie Terima 1 Triliun Rupiah Atas Kepindahannya ke Fenerbahce
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal: Barca Tak Sanggup Atasi Depay & Rooney
Bola Dunia Lainnya 26 Juli 2015, 23:41
-
Xavi Mulai Pramusim Dengan Al Sadd
Bola Dunia Lainnya 26 Juli 2015, 23:27
-
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:59

-
Asisten Van Gaal: Pedro? Sangat Sulit
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:00
-
Vermaelen Mengaku Sudah Siap 100 Persen Untuk Barca
Liga Spanyol 26 Juli 2015, 21:40
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR