
Bola.net - Cristiano Ronaldo melontarkan tantangan latihan fisik selama swakarantina di tengah pandemi virus corona. Dia memamerkan daya tahan fisiknya dalam latihan otot perut, crunch.
Crunch merupakan satu di antara olahraga untuk membuat perut menjadi six pack. Ini merupakan bentuk perut yang diidamkan bagi wanita ataupun pria.
Selain untuk membangun daya tahun otot, Crunch juga bermanfaat untuk menjaga keseimbangan. Olahraga ini juga cocok dilakukan ketika melakukan karantina mandiri di rumah.
Cristiano Ronaldo berhasil melakukan 142 kali Crunch selama 45 detik. Hal itu membuktikan kondisi tubuh kekasih Georgina Rodriguez tersebut masih sangat bugar, meski telah berusia usia 35 tahun.
Cristiano Ronaldo pun menantang semua orang, seberapa banyak bisa melakukan crunch selama 45 detik. Para pesepak bola dunia tertantang melakukan gerakan ini.
Berikut catatan pesepak bola dunia yang memenuhi tantangan Cristiano Ronaldo untuk crunch selama 45 detik dilansir dari ESPN, Selasa (7/4/2020).
1. Wiliam Saliba - 65 Kali
View this post on Instagram
2. Dani Carvajal - 105 Kali
3. Ansu Fati - 107 Kali
4. Bruno Fernandes - 117 Kali
5. Vinicius Junior - 125 Kali
“125 core crushers para um domingo. Nada mal.”
— Vinicius Jr ⚡️ (@viniciusjr) April 5, 2020
Obrigado pelo desafio @cristiano.#playfortheworld #playinside #ficaemcasa @nike pic.twitter.com/OFYPQPpxTE
6. Blase Matuidi - 144 Kali
View this post on Instagram@cristiano, you killed me bro 🙅🏾♂ Next time we run ! #Playinside #Livingroomcup #144 😂
7. Ruben Dias - 150 Kali
8. Andre Silva - 156 Kali
Sumber: ESPN
Disadur dari: Bola.com (Hanif Sri Yulianto/Aning Jati)
Published on: 7 April 2020
Baca ini juga ya!
- APPI-nya Italia: Pemotongan Gaji Pemain Memalukan dan Gila!
- Klub Serie A Ramai-ramai Pangkas Gaji Pemain di Tengah Pandemi Virus Corona
- Diincar Juventus dan Inter Milan, Sandro Tonalli: Saya Suka AC Milan
- Liverpool Bajak Putra Legenda Juventus Ini?
- Termasuk Barcelona, Ini 5 Klub yang Gawangnya Paling Sering Dijebol Cristiano Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Ramaikan Perburuan Houssem Aouar
Liga Inggris 7 April 2020, 17:00
-
8 Pemain Ikuti Tantangan Latihan Fisik Ala Cristiano Ronaldo, Hasilnya?
Bolatainment 7 April 2020, 14:30
-
APPI-nya Italia: Pemotongan Gaji Pemain Memalukan dan Gila!
Liga Italia 7 April 2020, 11:03
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR