Hal tersebut bisa anda lihat dalam waktu dekat, karena pria kelahiran Fuentealbilla ini turut serta menjadi cameo dalam film komedi aksi Spanyol berjudul Quien Mato a Bambi? (Siapa Yang Menembak Bambi?).
Dalam trailer resmi yang dirilis oleh Sony Pictures, Iniesta memerankan dirinya dirinya sendiri sebagai pesepakbola.
Saat Iniesta berada di stadion, tampak sebuah mobil meloncat dari tribun masuk ke lapangan. Hal ini tentu saja membuat Iniesta kaget dan berkata "Apakah anda sudah gila? Tidakkah anda tahu bahwa ini area tertutup?".
Adegan selanjutnya yang terlihat adalah pemain 29 tahun tersebut 'dihajar' oleh sang empunya mobil. Berikut adalah video trailer film tersebut, penampilan Iniesta bisa dilihat mulai menit 1:57.
Jika film ini menangguk sukses, bukan tidak mungkin Iniesta akan mendapatkan tawaran bermain film selanjutnya dan tak perlu pusing memikirkan kelanjutan karirnya usai pensiun dari lapangan hijau. (yt/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jalin LDR Dengan Bruna, Inilah Curhatan Neymar
Bolatainment 24 September 2013, 16:08
-
Preview: Barcelona vs Sociedad, Terus Melesat
Liga Spanyol 24 September 2013, 15:45
-
Kisah di Balik Tawaran Liver Alves Untuk Abidal
Bolatainment 24 September 2013, 15:15
-
Arrasate: Messi Adalah Gudang Senjata Berjalan
Liga Spanyol 24 September 2013, 14:43
-
Akting Iniesta Sebagai Cameo Dalam Film Komedi Aksi
Bolatainment 24 September 2013, 13:25
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR