Bola.net - - Keseruan menonton Tim Nasional Indonesia, tersaji di rumah Andik Vermansah yang terletak di Jalan Kalijudan Taruna III nomor 90, Surabaya. Seluruh keluarga intinya 'tumplek blek' untuk mendukung bungsu dari empat bersaudara ini.
Ayah kandung Andik, Saman duduk terdepan. Mengenakan jersey Timnas nomor 21 bertuliskan nama anaknya, Saman duduk paling dekat dengan televisi. Di belakang Saman, duduk anggota keluarga Andik lainnya, seperti kakak kandung para keponakannya.

Dilah Kundi, kekasih Andik juga datang langsung ke Kalijudan untuk nonton bareng (nobar) dengan 'calon keluarganya'. Kediaman Andik juga penuh sesak oleh kehadiran awak media. Kedekatan Andik dengan para jurnalis, membuatnya menjadi media darling di Surabaya.
Semuanya 'khusyuk' menyaksikan sepak terjang para pemain Timnas saat menghadapi Thailand. "Setiap Timnas main, kami selalu kumpul disini untuk nonton Timnas sama-sama," ujar Saman, ayah Andik.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pacar Andik Sedih Lihat Pujaannya Cedera
Bolatainment 14 Desember 2016, 23:50
-
Andik Vermansah Absen di Final Leg Kedua
Tim Nasional 14 Desember 2016, 23:45 -
Pelatih Thailand Rancang Aksi Balas Dendam Pada Indonesia
Tim Nasional 14 Desember 2016, 23:24 -
Ibu Andik Pilih Doakan Timnas di Atas Sajadah
Tim Nasional 14 Desember 2016, 23:22 -
Ungkapan Syukur Rizky Pora Usai Bungkam Thailand
Tim Nasional 14 Desember 2016, 23:11
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR