Fans Arsenal kecewa karena mereka menganggap harusnya sang pelatih lebih fokus untuk mengurusi transfer klub pada deadline day kali ini. Seperti diketahui, Arsenal memang dikabarkan tengah mengincar satu penyerang baru untuk melapisi cedera Olivier Giroud.
Sebelumnya Arsenal sudah kalah cepat dari Chelsea dalam perburuan Loic Remy. Chelsea berhasil mendapatkan Remy dengan harga delapan juta pound dari QPR.
Namun sebenarnya kepergian Wenger ke Stadio Olimpico ini bisa menjadi pertanda positif. Arsenal seringkali mendapatkan pemain baru ketika Wenger sedang tidak berada di klub.
Wenger berada di Rio de Janeiro ketika Arsenal memastikan transfer Alexis Sanchez dan Mathieu Debuchy. Wenger juga berada di Jenewa untuk menghadiri konferensi UEFA pada deadline day 2011 ketika Arsenal membeli lima pemain. (101/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Resmi Diperkuat Marco Van Ginkel
Liga Italia 1 September 2014, 23:38
-
Arsenal Dianggap Butuh Pemain Sekaliber Matic
Liga Inggris 1 September 2014, 23:04
-
Loic Remy: Mourinho Sangat Pintar
Liga Inggris 1 September 2014, 21:55
-
Inilah Alasan Loic Remy Pilih Chelsea Ketimbang Arsenal
Liga Inggris 1 September 2014, 21:43
-
Cech Tak Mau Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 1 September 2014, 20:47
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR