Dengan memanfaatkan kontroler Kinect (kontrol nir kabel yang memanfaatkan sensor gerak tubuh serta suara pemain) milik Xbox 360 kita bisa melakukan voice commands.
Jadi perintah suara yang kita layangkan akan bisa membuat kita melakukan pergantian pemain, perubahan formasi hingga berteriak melancarkan protes kepada wasit.
Semua fitur tersebut sempat didemonstrasikan oleh perwakilan EA Sports secara apik di E3 (Electronic Entertainment Expo), yang paling menarik adalah ketika kita mengkomplain wasit, para komentator di game juga akan membahas protes yang kita layangkan kepada si pengadil. (ign/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Game FIFA 13 Kita Bisa Menyumpahi Wasit
Bolatainment 5 Juni 2012, 15:17
-
Trailer Perdana Game FIFA 13 Telah Dirilis
Open Play 5 Juni 2012, 12:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

















KOMENTAR