City sukses mendapatkan trofi pertama mereka di musim ini dengan menghempaskan perlawanan The Black Cats 3-1 di Wembley semalam. Sempat tertinggal melalui gol Fabio Borini, City akhirnya membalikka keadaan melalui Yaya Toure, Samir Nasri, dan Jesus Navas. Namun rupanya, kegembiraan meluap yang dirasakan Pellegrini membuatnya melakukan kesalahan saat melakoni sesi tanya jawab.
"Saya menyukai tekanan - menangani tim besar seperti Manchester United dan (berkompetisi) di semua kejuaraan merupakan hal yang baik bagi kami," tutur Pellegrini, menurut laporan yang diturunkan oleh Sportsmole.
Hingga saat ini masih belum ada kabar mengenai reaksi lebih lanjut dari sang manajer atau klub terkait kesalahan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Borini: Incar Wembley Keduanya Tahun Ini
Liga Inggris 3 Maret 2014, 23:57 -
Nasri Ingin Buat Pusing Pelatih Timnas Prancis
Piala Dunia 3 Maret 2014, 23:16 -
Kidd: Pellegrini Memang Layak Menangkan Trofi
Liga Inggris 3 Maret 2014, 23:07 -
Gelandang Liverpool Ini Hadir di Wembley Untuk Dukung Sunderland
Bolatainment 3 Maret 2014, 23:01 -
Mata: Maret Adalah Bulan Yang Krusial
Liga Inggris 3 Maret 2014, 21:33
LATEST UPDATE
-
Ange-Yoan Bonny Bonny, Energi Baru yang Langsung Menyatu di Inter
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:23 -
Dua Pemain Muda Hebat untuk Masa Depan Inter Milan
Liga Italia 5 Oktober 2025, 02:53 -
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR