Itu semua terlihat dari sejumlah postingan foto yang di unggah oleh Beckham lewat akun resmi Instagram. Dalam postingan tersebut, Beckham mengunggah sebuah foto Harper sedang berusaha menendang bola ke arah gawang. "Harper Seven sedang belajar bersama sang kakak (oh dan juga ayahnya)," tulis Beckham di akun Instagram miliknya (@davidbeckham).
Mia Hamm eat your heart out ⚽️⚽️ Harper Seven taking lessons from her brothers ( oh and her dad ) ❤️
A photo posted by David Beckham (@davidbeckham) on
Dilaporkan Stuff, Beckham kembali mengunggah sebuah foto di akun Instagram pribadinya. Kali ini ia mengunggah sebuah foto jersey tim nasional Inggris dengan tulisan Harper di bagian punggung lengkap dengan nomor 7, jersey tersebut merupakan hadiah dari Timnas Inggris Wanita yang sedang berjuang di ajang Piala Dunia Wanita 2015 di Kanada.
"Hadiah yang sungguh luar biasa untuk Harper dari tim nasional @england. Semoga berhasil di pertandingan melawan Perancis besok." tulis mantan punggawa Timnas Inggris itu. Sayang, pada laga pembuka yang digelar di Monkton, Kanada, tim nasional Inggris justru kalah dari Perancis dengan skor 1-0.
A photo posted by David Beckham (@davidbeckham) on
Sementara itu, Victoria Beckham yang tak lain adalah ibu dari Harper mengungkapkan bahwa dirinya frustasi setelah mengetahui sang anak ingin mengikuti jejak suaminya. "Harper menyukai sepakbola. Mendengar hal itu jantung saya seperti ditusuk pisau!" ujar Victoria.[initial]
(stf/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bolatainment 10 Juni 2015, 08:59

-
Beckham: Xavi Gelandang Terbaik Dunia
Liga Spanyol 4 Juni 2015, 15:10
-
Beckham: Barca Tim yang Luar Biasa
Liga Spanyol 4 Juni 2015, 14:50
-
Beckham Prediksi Madrid Sibuk di Bursa
Liga Spanyol 4 Juni 2015, 14:30
-
Beckham: Amat Disayangkan Ancelotti Pergi dari Madrid
Liga Spanyol 4 Juni 2015, 14:10
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR