
Bola.net - Tanggal 23 Juni 2019 akan menjadi moment spesial bagi pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri. Sebab di tanggal tersebut, dia bakal menikahkan anak pertamanya yang bernama Aryandra Andaru di Gedung Patra Jasa, Jakarta.
Beberapa hari menjelang pernikahan putera pertamanya itu, Indra mengaku stress. Bahkan, rasa tegangnya itu melebihi saat dirinya mempersiapkan Timnas Indonesia U-19 melawan Korea Selatan di Kualifikasi Piala Asia U-19 2018 pada 2017 lalu.
"Perasaan saya tentu sangat senang anak saya telah diberikan jodoh dan nanti akan melakukan pesta pernikahannya di tanggal 23 Juni. Tetapi saya lebih stress menghadapi pernikahan anak saya daripada memikirkan timnas saat lawan Korea Selatan," ujar Indra saat berkonsultasi dengan Nendia Primarasa terkait pernikahan anaknya, Rabu (19/6).
"Jadi ada hal yang memang bahagia bercampur sedikit terharu karena bagaimana anak saya dari mulai SMP, SMA, sampai dia kuliah, dengan kesibukan saya di sepak bola ya komunikasi kami berdua jarang. Tapi Alhamdulilah akhirnya sekarang sudah akan melangsungkan pernikahan dan saya bersyukur untuk itu," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Persiapan Rampung
Tinggal menghitung hari, Indra mengaku persiapan acara pernikahan puteranya sudah rampung. Dia pun tak bisa menutupi rasa bahagianya sekaligus deg-degan.
"Alhamdulillah sudah hampir rampung dan semua undangan sudah kita sampaikan," tutur mantan pelatih Bali United ini.
"Persiapan untuk nikah juga sudah selesai, saksi dan segalanya, semualah sudah hampir rampung. Mudah-mudahan dengan izin Allah semuanya lancar," imbuh Indra.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Indonesia U-23 Mencari 40 Pemain Sebelum SEA Games 2019
Tim Nasional 19 Juni 2019, 20:52
-
Timnas Indonesia U-23 Terancam Tanpa 4 Pemain Kunci Saat SEA Games 2019
Tim Nasional 19 Juni 2019, 19:12
-
Timnas Indonesia U-23 Berencana Jamu Iran di Jakarta dan Papua
Tim Nasional 19 Juni 2019, 17:23
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR