
Bola.net - Program spesial Main Bareng dari Vidio eSports kembali kedatangan Larissa Rochefort. Kali ini, si cosplayer cantik akan mengajak kalian untuk Mabar Cyberpunk 2077.
Hal itu berlatar pada episode Main Bareng Larissa sebelumnya yang selalu ramai dan penuh komentar. Tak ingin mengecewakan penggemar, ia pun memilih untuk menyapa kembali pada Sabtu, (9/1/2021) pukul 19.00 WIB nanti.
Meski berlangsung hingga pukul 21.30, Bolaneters tak perlu khawatir akan bosan. Sebab, Larissa sanggup memberi nuansa berbeda pada setiap episode mabar. Ia pun selalu bisa membuat suasana menjadi interaktif dan meriah.
Selain bisa main bareng gim Cyberpunk 2077, kalian juga berkesempatan mendapat giveaway spesial yang telah disiapkan Larissa, lho. Tak pelak, momen mabar spesial ini tentu akan memberi pengalaman tersendiri bagi Bolaneters.
Jadi, jangan lewatkan program Main Bareng Cyberpunk 2077 bersama Larissa Rochefort petang ini di Vidio, laman Bola.net, dan Bola.com, ya! Berikut jadwal dan live streaming mabar selengkapnya.
Jadwal dan Live Streaming
Sabtu, 9 Januari 2021
Event: Main Bareng
Talent: Larissa Rochefort
Pukul: 19.00 WIB - 21.30 WIB [KLIK DI SINI]
Gim: Cyberpunk 2077
Acara ini bisa diikuti dan ditonton secara gratis, lho. Yuk, ikut streaming mabar Cyberpunk 2077 bersama Larissa Rochefort melalui platform Vidio, laman Bola.net, dan Bola.com.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Monchengladbach vs Bayern Munchen | Bundesliga 2020-2021
Bundesliga 9 Januari 2021, 13:15
-
Gara-gara Ini, Laga Aston Villa vs Liverpool Diklaim Merendahkan Piala FA
Liga Inggris 9 Januari 2021, 12:46
-
Bruno Fernandes Disetarakan Eric Cantona, Sudah Pantas Belum Nih Fans MU?
Liga Inggris 9 Januari 2021, 12:02
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR