
Dilansir oleh Kickers, mereka memberi penilaian atas klip yang dirilis bulan lalu. Mereka menilai, klip dari lagu berjudul 'Liberty and Victory' itu memperburuk kredibilitas dan citra klub The Red Devils.
Pasalnya dalam klip tersebut terdapat banyak iklan dari sebuah merk makanan ringan. Lebih dari itu, mereka tampak kebingungan menemukan kecocokan antara aksi para pemain United dengan musik pengiring klip tersebut.
"Mungkin saya melewatkan sebuah tradisi di sini, tetapi ini mungkin salah satu rilisan lagu komersial terburuk yang pernah saya dengar," tulis Jason Davis, jurnalis Kickers.
Mereka beranggapan bahwa tergabungnya beberapa aspek di Manchester United pada klip itu jelas mempengaruhi persepsi para penggemar United kepada klub kebanggaannya.
"Yang saya tahu adalah Manchester United termasuk di dalamnya, dan itu sangat mempengaruhi persepsi tentang klub. Coba saksikan dan dengarkan audionya. Perhatikan secara detail ekspresi aneh para pemain seperti Wayne Rooney, Javier Hernandez, dan lain-lain," imbuhnya. (kckr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lindegaard Bicara Sepakbola dan Homoseksual
Bolatainment 28 November 2012, 20:34
-
Fergie Sebut Harga Carroll Terlalu Mahal
Liga Inggris 28 November 2012, 18:46
-
Kickers Kritik Klip Nidji Bersama Manchester United
Bolatainment 28 November 2012, 11:15
-
Data dan Fakta EPL Matchday 14: MU vs West Ham
Liga Inggris 28 November 2012, 10:07
-
Preview: MU vs West Ham, Bersua Teman Lama
Liga Inggris 28 November 2012, 10:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR