
Hal tersebut tampak pada kicauan defender Los Blancos, Sergio Ramos. Dalam sebuah twit-nya, Ramos tampak baru saja menikmati makanan bersama pemain Madrid, yang sekaligus memompa semangat timnya.
Namun tidak semua skuad tergabung dalam acara tersebut. Dalam foto terlihat hanya ada Ramos, Gonzalo Higuain, Cristiano Ronaldo, Fabio Coentrao, Pepe, Iker Casillas dan dua orang staf klub yang duduk dalam satu meja.

Pelatih tim, Jose Mourinho dan para staf kabarnya sudah mendapat undangan dalam acara tersebut, namun pria asal Portugal itu tak juga muncul. Hal itu sekaligus mempertebal garis pemisah antara kedua kubu. (twit/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perjalanan Karier Beckham Dalam Rangkaian Foto
Open Play 16 Mei 2013, 23:00
-
Skuad Madrid Untuk Final Copa del Rey
Liga Spanyol 16 Mei 2013, 21:13
-
Milan Ingin Tampung Eks Kroni Mourinho di Madrid
Liga Champions 16 Mei 2013, 21:01
-
PSG Tawari Ronaldo Gaji 18 Juta Euro
Liga Champions 16 Mei 2013, 19:42
-
Ferreira: Semua Orang Ingin Mou ke Chelsea
Liga Inggris 16 Mei 2013, 18:52
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR