Itu merupakan trofi perdana Arsenal, semenjak mereka menjadi juara di kompetisi yang sama pada tahun 2005 lalu. Tak heran jika para penggawa The Gunners nampak amat gembira dan meluapkan emosi mereka di jejaring sosial Twitter dan Instagram.
Berikut Bolanet sajikan beberapa ungkapan kegembiraan dari pemain-pemain asuhan Arsene Wenger, seperti Jack Wilshere, Aaron Ramsey, dan Santi Cazorla. [initial]
Wilshere dan Fans


Jack Wilshere berfoto dengan beberapa orang fansnya usai memenangkan trofi FA
Aaron Ramsey

Aaron Ramsey: "Ya, ya, ya, tidak ada kata-kata lain yang perlu diucapkan."
Lukas Podolski


Lukas Podolski: "Perasan yang luar biasa. Ini dia Piala FA. Terima kasih fans, kalian luar biasa di Wembley dan membantu kami berjuang di sepanjang laga."
Twitter Resmi Arsenal


Twitter Resmi Arsenal: "Yaaa, Arsenal memenangkan Piala FA. Bagaimana rasanya, para fans?"
Per Mertesacker


Per Mertesacker: "Piala FA, Luar Biasa!! Saya amat bangga menjadi bagian dari tim ini dan terima kasih untuk dukungan semua fans!"
Serge Gnabry


Serge Gnabry: "Juara Piala FA 2014!!"
Santi Cazorla

Jack Wilshere


Jack Wilshere: "Tak ada kata-kata yang bisa menggambarkan ini. Terima kasih untuk semua fans, ini untuk anda semua. Nikmati malam anda semua!"
Nicklas Bendtner


Nicklas Bendtner: "Akhirnya....Yeaaaahhhh Arsenal menjadi juara Piala FA."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podolski: Gol Cazorla Titik Balik Arsenal
Liga Inggris 18 Mei 2014, 21:21
-
Lepas Dahaga Puasa Gelar ala Arsenal di Sosmed
Bolatainment 18 Mei 2014, 05:06
-
Review: Arsenal Akhiri Puasa Gelar 9 Tahun
Liga Inggris 18 Mei 2014, 02:00
-
Inilah Negara Jagoan Cazorla di Piala Dunia 2014
Piala Dunia 16 Mei 2014, 13:28
-
Arsenal Dijagokan, Cazorla Khawatirkan Tekanan
Liga Inggris 16 Mei 2014, 12:59
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR