Andik mengaku sudah tiba di Surabaya sejak, Sabtu (26/7) atau dua hari menjelang Lebaran. Andik menjelaskan, dirinya baru pulang ke Jember, Senin (28/7) kemarin. "Tapi di sana cuma 12 jam saja, Mas," ungkapnya.
Menurut Andik, masa libur lebaran yang diberikan oleh klubnya, Selangor FA memang sangat pendek. Hanya lima hari saja. Mantan pemain Persebaya 1927 ini diharuskan kembali ke Malaysia, Rabu (30/7) besok.
Meski begitu, Andik masih menyempatkan waktunya untuk mudik ke Jember. Meski ia tak bisa berlama-lama di sana. "Demi keluarga, Mas," ucap pemain berusia 22 tahun ini. Selepas kembali ke Malaysia, Andik harus berkonsentrasi ke ajang Piala Malaysia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liburan Pendek, Mudik Andik Vermansah Singkat
Bolatainment 29 Juli 2014, 19:27
-
Rangkaian Selamat Idul Fitri dari Pesepakbola Dunia
Bolatainment 29 Juli 2014, 13:54
-
Beri Kado Pernikahan, Gerrard Cium Fans Wanita
Bolatainment 29 Juli 2014, 12:50
-
Momen Lebaran, Ozil Ajak Sang Kekasih Bersantai di Las Vegas
Bolatainment 29 Juli 2014, 00:46
-
Berbikini, WAGs Ini Berdiri Bertopangkan Tangan Puyol
Bolatainment 28 Juli 2014, 21:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR