
Bola.net - Tak terasa, kita dihadapkan kembali pada akhir pekan. Bagi Bolaneters yang ingin menghabiskan waktu di rumah saja dengan bermain gim, enggak ada salahnya lho ikutan event Main Bareng dari Vidio eSports.
Yup, ada Larissa Rochefort yang bakal menemani kalian pada momen mabar Sabtu, (19/12/2020) malam ini. Cosplayer cantik yang akrab disapa Rissa itu akan mengajak Bolaneters bermain Cyberpunk 2077.
Cyberpunk 2077 merupakan gim besutan CD Projekt Red yang baru diluncurkan pada Kamis, (10/12/2020) lalu. Mengusung genre role play game (RPG), gim tersebut mengambil latar belakang cerita futuristik bernama Night City.
Pemain akan berperan sebagai karakter bernama V. Untuk menyelesaikan misi, pemain cukup membunuh semua musuh yang berasal dari mana saja. Namun, player juga harus memaksimalkan penampilan dengan memperbaharui perangkat dan keahlian.
Nah, bagi bolaneters yang penasaran dan ingin menjajal gim Cyberpunk 2077, jangan lupa untuk bergabung dengan Larissa Rochefort sore ini ya.
Berikut jadwal dan link live streaming selengkapnya.
Jadwal dan Link Live Streaming
Sabtu, 19 Desember 2020
Event: Main Bareng Larissa Rochefort
Pukul: 19.00 WIB - 21.30 WIB
Gim: Cyberpunk 2077
Yuk, ikut mabar Cyberpunk 2077 bersama Larissa Rochefort dan saksikan live streaming-nya melalui platform Vidio, laman Bola.com, dan Bola.net. Jangan khawatir, karena acara ini bisa ditonton secara gratis. Buat kalian yang mau nonton, kalian bisa mengklik tautan berikut ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Mabar Cyberpunk 2077 Bersama Larissa Rochefort Malam Ini
Bolatainment 19 Desember 2020, 17:41
-
Apes! Maling Obok-obok Mobil Reece James Kala Bek Chelsea Itu Sedang Lakukan Aksi Sosial
Liga Inggris 18 Desember 2020, 21:58
-
Gandeng Apparel Timnas Indonesia, ASIOP Luncurkan Seragam Tempur Anyar
Bola Indonesia 18 Desember 2020, 21:44
-
Janji MPL untuk Mendukung Kemajuan Esports Indonesia
Bolatainment 17 Desember 2020, 22:07
-
Georgina Rebahan Seksi di Sofa, Ronaldo: Mamamia
Bolatainment 16 Desember 2020, 12:51
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR