
Namun Madrid nampaknya mengkhawatirkan situasi para pendukungnya. Pihak klub sudah menghubungi para Madridistas yang akan menyaksikan pertandingan di Turk Telekom Arena nanti.
Madrid meminta para pendukungnya untuk tidak membawa koin ke stadion sebagai langkah antisipasi. Mereka mendapat informasi bahwa polisi yang berjaga dalam pertandingan-pertandingan Gala selalu bertindak tidak adil terhadap fans lawan.
Para polisi mengizinkan pendukung Gala untuk membawa flare dan kembang api ke dalam stadion. Akan tetapi mereka melarang fans lawan membawa benda-benda berbahaya, termasuk koin yang bisa saja dilemparkan kepada pemain.
Akan ada 2000 fans Madrid yang akan pergi ke Istanbul nanti. Mereka akan coba menyaingi sekitar 50.000 fans Gala yang berusaha menciptakan atmosfer neraka bagi Los Blancos. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Higuain Tutup Mulut Terkait Masa Depannya
Liga Spanyol 7 April 2013, 21:00 -
Madridista Dilarang Membawa Koin ke Markas Galatasaray
Bolatainment 7 April 2013, 19:30 -
Ronaldo: Saya Tak Percaya Mukjizat
Liga Spanyol 7 April 2013, 17:30 -
Golazo: Persembahan Higuain Untuk Publik Bernabeu
Video Unik 7 April 2013, 16:15 -
'Mourinho ke Chelsea Bukan Karena Uang'
Liga Champions 7 April 2013, 15:01
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR