Bola.net - Masih ingatkah Bolaneters dengan sosok Royston Drenthe? Ya, ia merupakan pemain sayap asal Belanda yang pernah memperkuat Real Madrid.
Baru-baru ini kabar tidak mengenakkan datang dari Drenthe. Sosok yang kini berusia 33 tahun itu dinyatakan bangkrut oleh pengadilan distrik Zeeland-West Brabant.
Drenthe sendiri saat ini masih belum pensiun dari lapangan hijau. Pemilik satu cap bersama Timnas Belanda itu kini membela klub kasta ketiga negeri kincir angin, Kozakken Boys.
Tidak Khawatir
Dilansir Voetbalzone, meski dinyatakan bangkrut, akan tetapi Drenthe mengaku tak terlalu khawatir akan kondisi yang ia hadapi saat ini.
“Saya tidak tahu seluk-beluknya, dan saya tidak tahu persis apa yang terjadi, tapi kalau ini yang saya pikirkan, itu tidak terlalu penting,” ujar Drenthe.
Akibatnya, keuangan Drenthe saar ini berada dalam pengawasan ketat dari pihak berawajib. Selain itu, akan ada yang mengurusi aset milik Drenthe.
Bukan Kali Pertama
Ini bukanlah kali pertama Drenthe bermasalah dengan keuangan. Pada 2017 lalu, sosok yang juga pernah memperkuat Everton itu pernah mengungkapkan perasaannya mengenai gaji yang ia terima di Real Madrid.
"Saya hanya tahu bahwa saya akan mendapatkan 1,8 juta euro di musim pertama saya, tidak lebih. Sejak saat itu saya mengendalikan segalanya. Sangat licik." tutur Drenthe kala itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Serius Pertimbangkan Rekrut Sergio Ramos
Liga Inggris 4 Desember 2020, 19:45
-
Sevilla vs Real Madrid: Rekor Los Blancos Lebih Jos
Liga Spanyol 4 Desember 2020, 19:10
-
Menanti Tiga Laga Final Zinedine Zidane di Real Madrid
Liga Spanyol 4 Desember 2020, 18:30
-
Real Madrid Lagi-Lagi Buru Bintang Muda Brasil, Siapa Dia?
Liga Spanyol 4 Desember 2020, 15:05
-
Data dan Fakta La Liga: Sevilla vs Real Madrid
Liga Spanyol 4 Desember 2020, 15:04
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR