Bola.net - - Setelah sukses menjadi bahan pergunjingan usai membuat patung Cristiano Ronaldo. Kali ini, pematung Emanuel Santos meluncurkan karya terbarunya. Kali ini, Santos baru saja menyelesaikan proses pembuatan patung Gareth Bale.
Patung Ronaldo buatan Santos memang mencuri perhatian dunia. Pasalnya, patung yang diluncurkan pada acara pembukaan peresmian nama bandara internasional Cristiano Ronaldo di Madeira, dinilai sama sekali tidak mirip dengan sosok Ronaldo.
Patung tersebut pun viral dan sempat menjadi bahan lelucon di media sosial.
Patung Ronaldo dan Harimau Cisewu
Nah, setelah patung Ronaldo tersebut kali ini Santos kembali membuat patung dengan model pemain sepakbola. Yang menjadi model yakni rekan satu tim Ronaldo di Real Madrid, Garet Bale.
Patung Bale nantinya akan dipajang di depan Stadion Millennium Cardiff, Wales. Stadion ini akan memanggungkan laga final Liga Champions antara Real Madrid dan Juventus pada Minggu (4/6) dini hari WIB. Wales sendiri adalah negara dari mana Bale dilahirkan.
Here's the making of that Gareth Bale statue... pic.twitter.com/RDTn9MMmAY
— Paddy Power (@paddypower) May 31, 2017
Patung Bale ini dibuat dengan bahan perunggu seberat 40 kg. Santos menghabiskan waktu 246 jam untuk menyelesaikan patung dengan biaya pembuatan senilai 25 ribu pounds ini.
Kalau menurut Bolaneters, apa patungnya mirip dengan Bale?
Baca Ini Juga:
- Tom Cruise Kunjungi Lokasi Stadion Baru Atletico
- Hotel & Resort Bintang 4 Juventus di Cardiff
- Hotel Bintang 4 Real Madrid di Jantung Kota Cardiff
- Bayu Pradana Sambut Bulan Ramadan Dengan Penuh Semangat
- Banner Totti di Margonda Depok Viral Hingga ke Roma
- Ciao Francesco, Sebuah Surat Untuk Totti Dari Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Patung Ronaldo, Kini Muncul Patung Gareth Bale
Bolatainment 31 Mei 2017, 22:31
-
Saat Lawan Madrid, Juve Diminta Waspadai Ronaldo
Liga Champions 31 Mei 2017, 21:44
-
Juve Vs Madrid Akan Jadi Final Yang Indah
Liga Champions 31 Mei 2017, 21:20
-
Edgar Davids Anggap Pemain Juve Belum Selevel Ronaldo
Liga Champions 31 Mei 2017, 17:46
-
Zidane: Ronaldo Fokus Sepenuhnya ke Final
Liga Champions 31 Mei 2017, 11:50
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR