
Bola.net - Sebelum gelaran PON Papua 2021 mungkin tak banyak yang mengenal sosok Kinanti Ulfa Aristi. Namun dalam beberapa hari saja namanya menggegerkan publik setelah sukses meraih medali emas untuk Jawa Barat di nomor menembak PON XX Papua 2021.
Semua ini bermula setelah nama Kinanti Ulfa Aristi muncul dalam unggahan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil di akun instagram @ridwankamil. Dalam unggahannya, orang nomor satu di Jawa Barat itu menyebut sang atlet meminta jodoh sebagai bonus atas kesuksesannya meraih emas di PON Papua 2021.
"Bonusnya jodoh aja ceunah pak” SIAP LAKSANAKAN. Peraih medali Emas PON Papua 2021 dari cabang Menembak asal Jawa Barat teh Kinanti Ulfa Aristi, @q9thi ini minta dicarikan jodoh katanya sebagai bonus."
"Silakan para jejaka se-Instragram Raya untuk mencoba menembak hatinya. Siapa tau jodoh. Aamiin. Dimulai dengan follow dulu akun IG nya. Jika berjodoh Insya Allah saya berkenan jadi saksi nikahnya."
"Untuk para buaya, mohon tetap di air dan tidak naik ke darat."
Setelah unggahan itu, nama Kinanti Ulfa Aristi pun mulai ramai dibicarakan. Bahkan ada banyak pertanyaan mengenai kriteria jodoh idamannya.
Atlet dari jajaran Polwan Polres Bandung ini pun mengungkapkan: "Islam, tinggi, kerja stabil, paham agama, sayang keluarga."
Berikut beberapa potret cantik dari Kinanti Ulfa Aristi.
Momen Setelah Meraih Emas PON Papua 2021 Nomor Menembak
View this post on Instagram
View this post on Instagram
View this post on Instagram
View this post on Instagram
View this post on Instagram
View this post on Instagram
(c) instagram.com/q9thi
Sumber: instagram.com/q9thi
JANGAN LEWATKAN INI BOLANETERS
- Nourma Try Indriyani Sabet 2 Emas Cabor Menembak untuk Papua di PON Papua 2021
- Wow! Meski Hamil Muda, Atlet Pencak Silat Ini Sukses Raih Medali di PON Papua
- 3 Fakta Menarik Jelang Final Sepak Bola PON 2021 Papua Vs Aceh
- Sri Hartati Sabet Medali Emas untuk Lampung di Angkat Berat PON Papua 2021
- Sempat Ingin Mundur dari Pelatihan, Claudio Nenobesi Justru Sabet Emas Karate PON Papua 2021
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Punya Body Goals Maria Vania Kini Bukan Mimpi, Olahraga Ini Bikin Sehat Lho
Bolatainment 12 Oktober 2021, 15:53
-
Cantiknya Jisoo, Personel Blackpink yang Digosipkan Pacaran dengan Son Heung-min
Bolatainment 8 Oktober 2021, 14:20
-
Seksinya Bruna Biancardi, Influencer Brasil yang Digosipkan Jadi Pacar Baru Neymar
Bolatainment 30 September 2021, 16:20
-
Kode Si Seksi Georgina Rodriguez untuk Cristiano Ronaldo: Sayang, Ayo Segera Nikahi Aku!
Bolatainment 28 September 2021, 15:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR