
Namun tak pernah ada yang bisa mempertanyakan kemampuan Woodward dalam menggaet sponsor. Karenanya ada sebagian pihak yang mengusulkan agar United menunjuk seorang Direktur Sepakbola yang fokus untuk menangani transfer klub.
Menurut The Daily Mail, saat ini fokus utama Woodward adalah memperbarui kerjasama dengan Nike. Deal sponsorship jersey United bersama Nike akan berakhir pada 2015 mendatang. Hingga saat ini, kedua pihak belum mencapai kesepakatan.
Masa eksklusif, masa di mana United hanya boleh bicara dengan Nike untuk deal sponsorship jersey, sudah berakhir bulan lalu. Artinya, kini United punya hak untuk bicara dengan produsen apparel lain.
Dalam perundingan United-Nike, diketahui bahwa Woodward meminta kerjasama jangka panjang dengan nilai mencapai satu miliar pound. Saat ini kerjasama terbaru United dengan Nike 'hanya' bernilai 303 juta pound.
Meski masa eksklusif sudah berakhir, United belum menjalin kontak dengan produsen lain. Baik United dan Nike masih optimis kerjasama mereka bisa diperpanjang. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coentrao: Ada Peluang Bergabung Dengan United
Liga Spanyol 8 September 2013, 20:45
-
Usai Pogba, Juve Berencana Tarik Januzaj Dari MU
Liga Italia 8 September 2013, 20:31
-
Gagal Bersinar, United Kembali Pinjamkan Bebe
Liga Inggris 8 September 2013, 20:00
-
Video: 'Luis Suarez, The Red Knight Returns'
Open Play 8 September 2013, 19:00
-
Ferdinand: Banyaknya Pemain Asing di Premier League Adalah Aib
Liga Inggris 8 September 2013, 15:15
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR