Namun penanganan cepat serta semangat pantang menyerah Muamba membuatnya mampu menjalani recovery yang hebat. Kini Muamba sangat bahagia karena baru saja menikahi tunangannya, Shauna, pada hari Sabtu waktu setempat.
Muamba menikah di sebuah kastil yang berdiri sejak abad 19, Peckforton Castle di Chesire. Tempat ini juga dipilih menjadi tempat pernikahan Rio Ferdinand dan Wes Brown.
Pada hari bahagianya itu, Muamba mengundang banyak pemain sepakbola ternama. Foto pertama yang 'bocor' ke publik adalah foto Muamba bersama Robin van Persie beserta istri masing-masing yang dimuat dalam majalah hello!

Thierry Henry bahkan khusus terbang ke Inggris dari Washington untuk menjadi pendamping pria bagi Muamba. Selain itu, Muamba juga mengundang beberapa dokter yang membantu menyelamatkan nyawa Muamba, Dr Andrew Deaner dan Dr Sam Mohiddin.
Selamat menempuh hidup baru, Muamba... (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie Dan Henry Hadiri Pernikahan Muamba
Bolatainment 29 Oktober 2012, 23:33
-
RVP: Wenger dan Fergie Sama Saja
Liga Inggris 29 Oktober 2012, 15:14
-
Sindir Chelsea, Sir Alex Sebut RVP Rekrutan Terbaik Musim Ini
Liga Inggris 28 Oktober 2012, 09:30
-
Tinggalkan Arsenal, Van Persie Bukan Pengkhianat
Liga Inggris 28 Oktober 2012, 08:31
-
Van Persie Diyakini Fergie Akan Menentukan
Liga Inggris 28 Oktober 2012, 07:36
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR