
Bola.net - Jadwal lengkap turnamen bulu tangkis BWF pada Mei 2024. Terhitung ada 12 turnamen BWF yang bakal digelar sepanjang bulan Mei 2024, dan para pebulu tangkis terbaik dunia akan kembali bertarung di lapangan demi memperebutkan gelar juara.
Para pebulu tangkis andalan Indonesia pastinya akan berusaha keras mengerahkan yang terbaik demi meraih prestasi-prestasi mentereng, terutama setelah tim putra dan putrinya menembus babak final Thomas dan Uber Cup 2024 meski kalah di tangan China.
Ada beberapa turnamen bergengsi yang bakal diikuti Kontingen Indonesia bulan ini, di antaranya seperti Thailand Open 2024 dan Malaysia Masters 2024.
Nah, jangan lupa untuk terus mendukung para pebulu tangkis Tanah Air ya, Bolaneters! Berikut ini jadwal lengkap turnamen bulu tangkis BWF pada bulan Mei 2024.
Jadwal Turnamen Bulu Tangkis pada Mei 2024

1-5 Mei 2024: Mexican International Challenge 2024
2-5 Mei 2024: Luxembourg Open 2024
8-11 Mei 2024: Denmark Challenge 2024
8-12 Mei 2024: Guatemala International U19 2024
13-16 Mei 2024: Bulgarian Junior U19 International 2024
14-19 Mei 2024: Thailand Open 2024
14-18 Mei 2024: Slovenia Open 2024
21-26 Mei 2024: Malaysia Masters 2024
23-26 Mei 2024: Austrian Open 2024
28-2 Mei 2024: Singapore Badminton Open 2024
29-1 Mei 2024: Bonn International 2024
31 Mei-2 Juni 2024: YONEX 3 Borders U19 2024
Link Live Streaming Nonton Bulu Tangkis BWF
Bolaneters bisa menyaksikan pertandingan turnamen-turnamen bulu tangkis BWF di kanal SPOTV dengan cara mengakses situs Vidio di tautan ini atau aplikasi Vidio di smartphone atau televisi Anda lewat paket-paket berlangganan berikut.
- SPOTV: Rp30.000 (30 hari)
- Platinum + SPOTV: Rp59.000 (30 hari)
- Diamond + SPOTV: Rp120.000 (30 hari)
PERHATIAN: Jadwal siaran bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR