
Bola.net - Gelaran Indonesia Masters 2023 untuk nomor ganda putri telah berakhir. Pasangan China, Liu Sheng Shu/Zhang Shu Xian resmi keluar menjadi juara.
Hari ini, Istora Senayan menggelar partai final Indonesia Masters 2023. Ada lima nomor yang dipertandingkan yaitu ganda putri, tunggal putri, ganda campuran, tunggal putra, dan ganda putra.
Di nomor ganda putri mempertemukan pasangan putri asal China, Liu Sheng Shu dan Zhang Shu Xian dengan ganda putri Jepang, Yuki Fukushima/Sayaka Hirota.
Mendapatkan perlawanan sengit, namun Liu Sheng Shu/Zhang Shu Xian mampu keluar sebagai pemenang dengan memenangkan dua set langsung 22-20 dan 21-19.
Perjuangan Ganda Putri Indonesia

Di Indonesia Masters 2023 ini, Indonesia menurunkan ganda putri andalan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti.
Pasangan ganda putri Indonesia ini mengawali babak pertama dengan kemenangan meyakinkan atas wakil Chinese Taipei, Chang Ching Hui/Yang Ching Tun dengan skor 21-14, 21-9.
Di babak kedua, Apriyani dan Siti Fadia bertemu dengan pasangan Chinese Taipei lagi, Hu Ling Fang dan Lin Xiao Min. Meski mendapatkan perlawanan sengit, wakil Indonesia itu berhasil menang dengan skor 22-20 dan 21-16.
Namun sayang perjalanan Apriyani dan Siti Fadia terhenti di babak perempat final. Melawan unggulan empat, Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Pajongjai, wakil Indonesia itu kalah dengan skor 16-21, 21-17, 21-18.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Final Indonesia Masters 2023: Jonatan Christie Bekuk Chico Aura Dwi Wardoyo
Bulu Tangkis 29 Januari 2023, 20:03
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR