
Pasangan unggulan keempat itu mengalahkan unggulan kedua Ko Sung Hyun/Yoo Yeon Seong dari Kores Selatan 22-20, 11-21, 21-6 pada final di Singapore Indoor Stadium, Singapura, Minggu (24/6).
"Ini gelar juara yang sangat berarti, karena kami bisa membuktikan bahwa kami masih bisa bersaing. Kami siap kembali merebut rangking satu dunia," ujar Kido.
Kemenangan kali ini membuat Kido/Hendra unggul 3-2 dalam rekor pertemuan dengan pasangan Korea tersebut.
Pasangan China Bao Yixin/Zhong Qianxin meraih gelar ganda putri setelah pada final mengalahkan Cheng Wen Hsing/Chien Yu Chin dari Taiwan 21-12, 21-17.
Unggulan kedua asal Jerman Juliane Schenk meraih mahkota tunggal putri dengan mengalahkan unggulan keempat asal Taiwan Cheng Shao Chieh 21-11, 26-24.
Ganda campuran Chen Hung Ling/Chien Yu Chin menyumbang gelar bagi negara mereka Taiwan dengan menundukkan pasangan Jepang Shintaro Ikeda/Reiko Shiota 21-17, 21-11.
Adapun gelar tunggal putra diraih Boonsak Ponsana dari Thailand dengan mengalahkan Wang Zhengming dari China 21-18, 21-19. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kido/Hendra Juara Singapura Terbuka
Bulu Tangkis 24 Juni 2012, 18:40
-
Hadapi China, Indonesia Rombak Formasi Tim Thomas dan Uber
Bulu Tangkis 22 Mei 2012, 18:00
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR